Kinjal: The Story
  • Reads 200
  • Votes 16
  • Parts 4
  • Reads 200
  • Votes 16
  • Parts 4
Ongoing, First published May 16, 2020
Cerita ini adalah Spin Off dari cerita UFF yang sebelumya sudah aku share. Selamat membaca.
__________

          Kinjal menyadari jika ia jatuh cinta pada Sahir. Rasa itu muncul tiba-tiba dan membuatnya panik. Agar merasa lebih tenang, ia menceritakan rasa itu pada Rohan-satu-satunya orang yang bisa mengerti dirinya dengan baik.

          Rohan menyarankan agar Kinjal menyatakan perasaannya pada Sahir. Awalnya Sahir menolak dan mengatakan jika itu semua hanyalah omong kosong. Sahir memberi Kinjal sebuah tantangan bodoh agar Kinjal menjauh darinya. Karena sakit hati yang dalam, Kinjal depresi dan mulai bertindak nekat. Rohan terus berusaha menghibur Kinjal dan timbul benih-benih cinta diantara mereka.

          Sahir menyesal dan mulai mendekati Kinjal dengan mengajaknya berlibur. Terjadi perbincangan hangat diantara mereka. Kinjal sadar bahwa sebenarnya ia mencintai Rohan, bukan Sahir. Ia kembali menemui Rohan untuk menyatakan perasaannya. Namun ketika ia kembali, ia melihat jasad Rohan yang sedang dikerumuni massa.

          Yang tersisa hanyalah secarik kertas berisi pesan.
__________

#AnanyaPanday #KartikAaryan #AryanKhan
All Rights Reserved
Sign up to add Kinjal: The Story to your library and receive updates
or
#8mumbai
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hello, KKN! cover
Obsession cover
Forbidden Love: KAISER cover
My Uncle 18+  cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Dark Love cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
GAVIN 21+ cover

Hello, KKN!

50 parts Ongoing

"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24