Satou Izumi seorang murid SMA di jepang yang selalu sial terus berjuang mendapatkan cinta dari seorang perempuan pujaan yang sejak SMP, Yui adalah murid yang didambakannya sejak SMP, Izumi tidak mengetahui kalau Yui akan satu sekolahan denganya yang dimana akan merubah Izumi menjadi lebih dewasa kedepannya