Story cover for Start From The Sword  by Nijinoyoru
Start From The Sword
  • WpView
    Reads 8,432
  • WpVote
    Votes 1,752
  • WpPart
    Parts 49
  • WpView
    Reads 8,432
  • WpVote
    Votes 1,752
  • WpPart
    Parts 49
Complete, First published May 17, 2020
Mature
(COMPLETE)

Berawal dari pedang, Dareena ditunjukkan pada tiap lekuk sisi hidup hingga pelosok kebijakan paling kelam, membimbingnya menghapus duka dan mengenal cinta yang sesungguhnya. Bermula dari dendam, ia diberi jalan panjang, mengorbankan darah, air mata, mengakibatkan ragu, dan pasrah pada rencana Semesta.  

Tuhan selalu tahu sebagai apa Ia menetapkan peran hamba-Nya di muka bumi. Untuk yang bertemu, merasa pedih, bersatu, dan mati. Segala yang mungkin, akan terjadi tanpa perlu ada pemaksaan. Hingga waktunya tiba, setiap pertanyaan menemui muara jawabnya. 


📍Warning!
Dalam cerita ini mengandung beberapa perdebatan agama. Untuk yang sensitif, mungkin bisa sedikit memberi jarak, supaya tidak ada dendam di antara kita. 
Juga terdapat beberapa scene yang menampilkan sisi kelam eropa dalam proses inkuisisi. Untuk yang tidak kuat melihat dan membayangkan kekerasan, bagian itu boleh di-skip, ya! 


⛔ Harap bijak dalam memilih bacaan.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Start From The Sword to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
About Memories [END] by MairaSonne0
25 parts Complete
"Aku tidak tahu apa yang sudah terjadi sebelumnya. Karena sebuah insiden tak terduga bertamu dalam hidupku. Tanpa aba-aba. Memang setelah insiden tersebut, hampir semua (beberapa) ingatan dalam otak ini aku lupakan. Bukan karena apa, melainkan karena gegar otak ringan yang menyerangku. Namun, kini aku mencoba mengingat walau terasa sakit di kepalaku. Agar aku tahu sebelumnya telah terjadi apa. Karena banyak sekali yang ingin aku tanyakan pada diriku. Dia? Mereka? Sungguh aku lupa. Dalam perjalanku menemukan setiap potongan ingatan, aku terkadang menemukan masalah entah itu masalah fisik maupun psikis." ⚠️ MOHON UNTUK TIDAK MELAKUKAN PLAGIASI ⚠️ Maaf belum revisi ke dalam PEUBI dan KBBI yang benar -------------------------------------------------------------- ⤵⤵⤵ Nah, begitulah readers gambaran cerita IRA ini. Cerita ini bercerita tentang pencarian memori Ira sebelum kecelakaan. Kenangan itu yang akan memecahkan teka-teki hidupnya yang akan datang. Okeyy, sekian. 😊😊😊 Dan saya meminta dengan seksama bagi para pembaca agar menghargai karya saya ini tanpa ada plagiatisme. Juga dengan rasa hormat memohon teman-teman untuk terus mendukung karyaku dengan vote dan comment sebanyak mungkin. 😘👍❤️ 🙏🙏🙏 MOHON FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA ❤️ Rank #31 watty dari 1,9k cerita (22 Juni 2020) Rank #40 watty dari 1,9k cerita (29 Juni 2020) Rank #30 memori dari 1,07k cerita (30 Juni 2020) Rank #112 diary dari 7k cerita (25 Juli 2020) Rank #83 semangat dari 3,19k cerita (1 Agustus 2020) Rank #42 semangat dari 3,41k cerita (30 September 2020) #karya #cerita #romance #ingatan #memori #insiden #rohani #keluarga #pendidikan #sekolah #kuliah #muslimah #islam #syar'i #motivasi #sahabat #musuh #pertentangan #benci #cinta #kata #misteri #teka-teki
You may also like
Slide 1 of 8
AZALEA cover
Solawat Cinta ✔ cover
Am I Your Friend? cover
BETWEEN cover
About Memories [END] cover
I love you, Mas Duda  cover
This Is Love? [ ✔ ] cover
Secret Love [ ✓✓ ] cover

AZALEA

7 parts Complete

Azalea berlakon seakan diri berjalan pada kebenaran. Melakukan segala hal yang dikehendaki otak tanpa menghiraukan nasihat dari malaikat penjaga. Hingga rentetan dusta yang dahulu tersimpan rapi, kini berbuah kecewa. Amarah kian berkobar tatkala kepercayaan harus dikhianati dengan sengaja. Seperangkat luka menusuk tajam menampik segala maaf dari Ayah. Hati menjerit pilu saat kalimat perpisahan menggema memenuhi indra pendengaran, menghasilkan keretakan ikatan keluarga. Memaksa raga menjauh sebagai penebus dosa. Langit mendung mempertemukan Azalea dengan jiwa baru, membuatnya terbiasa akan kehadiran seorang yang disegani. Tiap hari berjumpa, berbincang menyuarakan hal sepele hingga penuh makna. Dalam hati menjalar rasa aneh yang belum berpihak, namun selalu disangkal paksa. Jiwa kini telah pergi menjemput kehidupan baru dipenuhi beragam karakter yang tak ia temui dari kehidupan masa lampau. Namun hati tetap bersikukuh menentang risiko terluka dengan mempertahankan kekasih. Haruskah Azalea teguh pada cinta kekasih yang belum halal atau goyah oleh keinginan yang lebih meletup di dasar dada ...