Biarkan aku meluapkan nya di bawah guyuran hujan. Guyuran yang membuatku seolah baik-baik saja. Mungkin bagi orang aku sendiri, kenyataannya hujan adalah teman terbaik ku. Aku tau aku salah mencintaimu. Aku ingin menggapaimu. Namun nyatanya hanyalah ilusi belaka, yang tak bisa ku gapai seperti angin yang lewat tanpa permisi. Ig: _chaanswAll Rights Reserved