SEMBILU
  • Reads 1,656
  • Votes 324
  • Parts 30
  • Reads 1,656
  • Votes 324
  • Parts 30
Complete, First published May 28, 2020
SEASON 1 : Ayah Untuk Malik [COMPLETED] ✔️
SEASON 2 : Candy House [COMPLETED] ✔️
SEASON 3 : Hari Prmbalasan [ ON GOING] 


Mikka kembali mengingat kenagan lama yang ia alami setelah menerima Malik dalam hidupnya. Dunia berubah pilu. Tidak ada hal manis hanya pahit dan asam terkadang asin itu lebih baik. Setelah diusir dari rumah oleh orang tuanya jatuh bangun membanting tulang ia rela lakukan demi membesarkan Malik dengan baik.

"Aku terlalu sibuk memikirkan bagaimana membuatnya tidak kekurangan apapun. Sampai aku lupa kalau hari ini akan tiba, saat dimana Malik akan mempertanyakan ayahnya."  Mikka membatin seraya berjalan menggendong putranya yang tengah menangis.

___________Buliran-buliran air bening mulai bergulir membasahi pipi perempuan itu. Ia terus menggelengkan kepala. Ia tidak ingin mendengar kalimat lagi dari bibir pria di hadapannya. Ia sungguh tidak mampu mendengarnya.

"Maafkan aku. Kamu tahu 'kan setiap anak ingin melihat orang tuanya bahagia begitu pula aku, aku ingin ibuku kembali sehat."

"Dan kamu ingin aku mati," tuduh Mikka dalam hati.
All Rights Reserved
Sign up to add SEMBILU to your library and receive updates
or
#11sembilu
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hello, KKN! cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Trapped With My Brother Friend cover
Just an escape cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Obsession cover
Dark Love cover

Hello, KKN!

46 parts Ongoing

"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24