Seorang perempuan bernama Daisy terkurung di sebuah rumah dengan kaki terborgol. Dia tidak ingat apapun tentang masa lalu atau siapa dirinya. Yang dia ingat bahwa ada seorang lelaki yang membawanya ke rumah itu. Apa yang sebenarnya terjadi kepada Daisy?