Story cover for TELEPORTER by Dwipena
TELEPORTER
  • WpView
    Reads 2,116
  • WpVote
    Votes 641
  • WpPart
    Parts 27
  • WpView
    Reads 2,116
  • WpVote
    Votes 641
  • WpPart
    Parts 27
Ongoing, First published May 31, 2020
Mature
Kejadian paling menyakitkan telah mengubah seluruh hidup An Dean Roulacase, ketika sosok perempuan yang menjadi rumahnya harus merenggut nyawa pada sebuah kecelakaan tragis. 

Artha Harrison, gadis yang dapat merubah hidup An yang kelam menjadi lebih berwarna. Namun kembali menjadi abu-abu ketika gadis itu pergi dari kehidupannya, melepas genggaman An yang sudah terbiasa bergantung padanya.

Takdir memaksa An Dean menjalani hari yang selalu terasa berat sebelum ia dapat kembali bertemu dengan kekasihnya.

An tidak mati.

Ia justru membangkitkan jiwa yang telah mati, mengembalikan semangat hidup bukan hanya dirinya. Tapi juga seorang wanita yang ia temui.

Hidupnya tetap berjalan.

Namun kesulitan tetap ada, bahkan menjadi lebih rumit ketika banyak sosok lain yang garis takdir pertemukan dengannya.

Ini bukan hanya tentang An Dean Roulacase, tapi semua tokoh yang ada.

Semuanya memiliki cerita.



ⓒDwipena
All Rights Reserved
Sign up to add TELEPORTER to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
AFTER RAIN [48] | {Completed} (DelShel, ZeeSha, Greshan & CH2)  by reevenar
101 parts Complete
Ini bukan kisah tentang hubungan antara dua anak manusia yang saling mencintai. Bukan pula cerita kehidupan rumah tangga dengan masalah orang ketiga di dalamnya. Ini adalah kisah dimana orang yang kamu pikir tidak akan pernah menyakitimu, justru adalah orang pertama yang membuatmu terluka. Orang yang paling kamu percaya tak akan mungkin tega menusukmu, tapi nyatanya ia menikammu dari belakang. Ini adalah kisah dimana kehilangan paling menyakitkan adalah sebuah perpisahan paksa yang disaksikan oleh mata dan kepalamu sendiri. Trauma akan setelahnya, tentu saja. Apa lagi saat kau tau bahwa semuanya sudah direncanakan. Ini adalah kisah dimana kenyamanan dan kedamaian yang berjalan sejauh ini hanyalah sebuah ilusi ketenangan sebelum badai. Persahabatan, kekeluargaan, dan pertemanan yang paling erat, adalah awal dari kehancuran itu terjadi. Sebuah pengkhianatan, kesalah-pahaman, kebohongan, dan manipulasi. Bahkan si jenius paling gila pun juga turut andil di dalamnya. Lalu kemudian, secara perlahan mulai muncul ke permukaan. Gracia, Azizi, dan Reva, adalah anak dari pasangan Gistavo Richi Albarach dan Dea Angelia. Memiliki kisah masalalu yang pelik sampai Gito harus menyembunyikan hal itu dari anak dan istrinya. Apa masalahnya? Ashel dan Celine, dua anak yang selamat dari tenggelamnya kapal pesiar pada malam tahun baru. Kejadian itu sudah 10 tahun lalu berlalu. Konon katanya, kecelakaan kapal itu adalah sebuah pembunuhan berencana yang dilakukan oleh musuh dari ayah mereka. Siapa? Dan kenapa? Profesor jenius yang terobsesi dengan eksperimen-eksperimen gilanya tengah mengincar keluarga dari pemilik usaha pertambangan batu bara terbesar di Asia. Ia mengutus 3 orang anak remaja dari panti asuhan yang ia dirikan sebagai mata-mata alias spy. Siapa mereka? Apa saja yang mereka lakukan? Mari kita cari jawabannya dengan ikuti cerita berikut. ©ReevenAR All Right Reserved 2022 Dilarang menyalin, menjiplak, atau mengembangkan cerita tanpa izin.
SILENT REAPER  by fairyskaa
44 parts Ongoing
BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!!! Ramona Mackenzie Nyx, seorang female agent legendaris yang dijuluki The Blood Reaper, mesin pembunuh tanpa emosi, bayangan yang memburu musuh tanpa suara, dan menghilang tanpa jejak. Namun, segalanya berubah saat eksperimen portal dimensi ciptaannya itu disabotase oleh orang yang paling ia percayai. Dalam sekejap, kekacauan meledak, tubuhnya hancur... dan jiwanya terseret oleh portal yang membawanya ke dunia lain, dunia yang sedikit berbeda, tidak secanggih dunia asalnya. Saat mata Ramona terbuka, ia mendapati dirinya dalam tubuh Minerva Xyn Dareen, seorang gadis remaja yang malang. Anak broken home yang sering kali mendapatkan ketidakadilan dari orang-orang sekitarnya. Di tubuh lemah ini, sang Blood Reaper menatap bayangannya dalam cermin. Haruskah ia kembali menjadi seorang predator? Atau... inikah kesempatan baginya untuk menulis ulang takdir, bukan dengan darah, tapi dengan kebajikan yang selama ini hanya angan-angan saja baginya? Bagaimana jadinya jika Minerva yang dikenal hina justru berhasil menjadi bagian dari pasukan khusus militer negara Valtair? Lalu, tanpa sengaja bertemu dengan sosok istimewa di masa lalu. 🪐🪐🪐 "Pantas saja ia menolak coklatku, rupanya ia telah menemukan hal manis yang dimiliki pria itu. Tapi, melihat kau dengan seseorang yang lebih sempurna, itu lebih baik untukku." "Sejak awal aku hanya bisa mengagumimu dalam diam, kau terlalu tinggi untuk bisa aku gapai." "Sejak awal bertemu, aku bahkan sudah merasa tidak pantas untuk sekedar menyukaimu." "Apa salahnya sedikit lembut padaku? Kau selalu saja membentakku..." "Aku hanya ingin kau menjadi milikku. Bergantung padaku sepenuhnya. Aku menyayangimu, mencintaimu sejak pertama kali melihatmu. Sebut saja obsesi, aku tidak peduli." Budayakan follow, vote dan komen yaa!🌷
You may also like
Slide 1 of 8
[ END ] Broken Shadow cover
The Spesial Bride of Dragon cover
BOOK 2 MISSION SERIES: MISSION IN TRIVIA (Pindah ke Innovel)  cover
The Angel Of Death [Completed] cover
Arco Iris | TAMAT cover
The Comedian's Last Laugh cover
AFTER RAIN [48] | {Completed} (DelShel, ZeeSha, Greshan & CH2)  cover
SILENT REAPER  cover

[ END ] Broken Shadow

30 parts Complete

Kesakitan dan ketakutan. Laura, seorang wanita muda pendiam terus dihantui oleh trauma masa lalunya. Bekerja sebagai seorang petugas kebersihan juga yatim piatu, Laura lebih suka menyendiri dan tak terlihat dari orang-orang. Alexander, seorang psikiater terkenal dan misterius, tampan serta mewarisi seluruh harta keluarganya yang kaya raya. Secara mengejutkan datang dalam kehidupan Laura. Manusia yang lebih pantas disebut makhluk jelmaan dewa ini tiba-tiba menawarkan sebuah hubungan kepada Laura. Tidak mudah bagi wanita polos seperti Laura menolak pesona Alexander hingga mereka terlibat dalam hubungan cinta yang menggairahkan sekaligus membingungkan juga menakutkan bagi Laura. Apalagi sebuah peristiwa pembunuhan kembali membayangi hidup Laura. Alexander terlalu berkilau dan tak terjangkau bagi Laura. Lantas, mengapa pria tampan yang bisa mendapatkan segalanya ini rela merendahkan dirinya demi mendapatkan Laura? +++++++++ Copyright by @jokris1510 ** WARNING!** Mohon kebijakan pembaca : novel dewasa 21+ , adegan romantis deskriptif, adegan kekerasan