Aku bertemu dengannya disimpang sepi yang menjadikan duniaku kembali
Allah meridhoi kami untuk terus berjuang menuju halal
Awalnya ragu, bahkan enggan menerima
Inilah jawabannya, dalam cerita panjang penuh duri
.
.
Assalamu'alaikum reader's,
Selamat datang di duniaku, penuh dengan haru.
Ini pertama kali aku nulis cerita, mohon maaf bila masih banyak salah dalam pemilihan kata dan alur atau apapun yang kurang sesuai, kalian boleh kritik dan saran asal tidak menyakiti 😁
Oke, selamat membaca!! 🎉
#MotivasiHidup #MyStory #PenulisAmatiran #MenujuHalal #DenganmuMenujuSurga #Cerita #MudaBerkarya #KenapaTidak? #HalalDenganmu
Terendra tak pernah mengira jika diumurnya yang sudah menginjak kepala empat tiba-tiba saja memiliki seorang putra yang datang dari tempat yang tak terduga.
Bocah 17 tahun mantan anggota kelompok buronan?
Tapi itulah faktanya.
--------------------
#rank1 in najaemin (02/2/2024)
#rank1 in action (26/6/2024)
#rank1 in sick (30/9/2024)