Put Your Head on My Shoulder
  • Reads 254
  • Votes 23
  • Parts 5
  • Reads 254
  • Votes 23
  • Parts 5
Ongoing, First published Jun 05, 2020
Mature
Fan fiction ini ditulis dengan inspirasi C-Drama yang berjudul sama, semua copyright adalah hak milik pembuatnya. Saya menuliskan ini dengan mengubah beberapa detail ceritanya. 

Momo adalah mahasiswa tingkat akhir jurusan Akuntansi Universitas Zhejiang yang sedang mengalami krisis kepercayaan diri. Bagaimana ia bisa bahagia dengan masa depannya kalau setiap aplikasi magangnya menjadi desainer iklan selalu ditolak karena background pendidikannya akuntansi? Lalu juga, sudah tujuh tahun terakhir Momo mengalami pasang surut perasaan dengan Fu Pei, apakah Fu Pei tidak pernah serius akan memacari dirinya?
All Rights Reserved
Sign up to add Put Your Head on My Shoulder to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
antagonis wife [PO] cover
BABY CHANIE cover
Little Dumplings cover
Dosa Ku cover
Kesayangan Bunda cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
The Best Of Miracle cover
Fiction -sungjake✔ cover
After Graduation cover
Rafa [End💗] cover

antagonis wife [PO]

43 parts Ongoing

"I'll do everything for you." -Lian ⚠️ mengandung kata kata kasar. Entah kesialan apa yang membuat Lilian Celista terlempar ke dalam novel yang baru saja ia baca. Kalau menjadi peran utama note bad lah! lah ini ia menjadi antagonis? perusak hubungan orang. juni 2024 : #husband 🥈 juli 2024 : 8.#antagonis juli 2024 : 8.#transmigrasi