TERPILIH (Lengkap)
  • Reads 626,770
  • Votes 85,251
  • Parts 50
  • Reads 626,770
  • Votes 85,251
  • Parts 50
Complete, First published Jun 08, 2020
(Petualangan - Fantasi)

Namanya Ellysha Seinna Rajasa, seorang gadis remaja yang amat menyukai dunia fantasi dan hal-hal berbau misteri. Sifatnya galak dan sombong hingga membuatnya tak disukai banyak orang.

Suatu hari, saat ulang tahunnya yang ke enam belas, sebuah kotak kado misterius muncul di kamarnya. Kotak itu berisi sebuah buku kuno dengan tulisan aneh.

Buku yang membawa perubahan besar dalam hidup Ellysha.

Tapi, sungguh, Ellysha hanya seorang anak manusia biasa. Hanya keberuntungan atau mungkin kesialan yang membuatnya dapat bertemu dengan buku kuno misterius itu.





Dibuat  : 16 Juni 2020
Publish: 11 September 2020
Selesai : 19 November 2020
All Rights Reserved
Sign up to add TERPILIH (Lengkap) to your library and receive updates
or
#53petualangan
Content Guidelines
You may also like
ARISE by VallinWan
32 parts Complete
COMPLETED - SPIN OFF OF VILLAINESS' REVENGE Kekuatan besar tidak selamanya mendatangkan kebaikkan. Ya, itulah yang dirasakan oleh Kenice Azalea Vorxon. Karena tidak sengaja melanggar larangan pamannya, Ansel, Alea harus menderita karena tidak mampu mengendalikan kekuatannya. Alea berubah menjadi monster sesungguhnya. Semua itu, karena sang kekasih yang ternyata selama ini tidak pernah mencintainya. Melainkan memperdaya Alea untuk mengambil darahnya. >>//<< "apa racun itu beneran bisa ngebunuh gue?" tanya Alea dengan nada rendah yang seram. Kahliya tersenyum remeh masih dengan wajah berkeringat dinginnya, "heh iya lah, gue ngehabisin waktu berbulan-bulan buat nyiptain racun ini dari darah lo sendiri" ucapnya bangga. Alea menaikkan sebelah alisnya, "oke" jawabnya enteng. Crash Kahliya mati dengan kepala yang terpisah dari tubuhnya hanya dengan satu kali tebasan. "awas aja kalo gue gak mati" ucap Alea seraya mengambil belati terbalut racun itu. "mama... Papa... Maafin Alea" JLEB <<//>> "hm badannya gak panas, nafasnya juga normal" Nafas?! Aku bernafas?! Seketika mataku berkedip terbuka, mendapati ayahku yang tengah menatapku lega. "pagi princess" ucapnya tersenyum lebar. Aku tertegun, "p-papa?" eh? Kenapa suaraku seperti anak kecil?! Tanganku terangkat hendak menyentuh wajah ayahku. Lho, tanganku juga kecil?! "Alea kamu kenapa?" tanya ayahku bingung. Aku mewajarkan sih, karena selama ini aku selalu bersikap dingin sedari kecil. Wajar jika dia terkejut dengan sikap anehku ini. Ya, siapa yang tidak akan bersikap aneh jika hidup kembali dari mati? Dan yang lebih aneh lagi, aku menjadi anak kecil. Tunggu, jangan-jangan... "papa, umur Alea berapa?" tanyaku. Ayahku menatapku bingung, "4 tahun" jawabnya. AKU KEMBALI KE MASA LALU?! <<//>> Warning kata-kata kasar dan kekerasan⚠️ Kesamaan latar, tokoh dan peristiwa hanyalah kebetulan semata⚠️ Karya asli Vallesya Indira Nirwani✨ #1 murder, 24 Feb 2022 #1 betray, 24 Feb 2022
You may also like
Slide 1 of 10
E s t e l l a cover
Losing Me - Lee Know cover
M I N O R ( END ) cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
DANGER cover
Not a Secret Admirer [Complete] cover
ARISE cover
Honey in His Venom (On Going) cover
Princess Aletta [ END ] [ TERBIT ] ✅ cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover

E s t e l l a

56 parts Complete

Ini kisah Estella. Gadis dengan sejuta misteri. Hidup di dalam kekejaman dunia, penuh dengan kebohongan dan kemunafikan. Dimana kakinya melangkah, di sanalah terdapat kebencian. Hingga tibalah saat itu, saat dimana ia terbangun di tempat lain. Tempat yang sama sekali ia tidak tahu apa namanya. Ia hidup kembali, untuk kesekian kalinya. "Aku adalah aku, dan aku akan tetap menjadi aku disetiap kehidupan" -Estella Start: 2 September 2023 Finish: 1 Juli 2024 Publish: 13 September 2023 ⚠️Perhatian •Deskripsi tidak sesuai dengan alur cerita •Semuanya fiktif belaka dan asli imajinasi saya •Cerita pertama saya, maaf bila banyak kesalahan ketikan •Bahasa baku dan non baku, masih acak acakan •Semua foto dari pinterest