Story cover for PUSPA LAYU by fhi_sptr
PUSPA LAYU
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Jun 09, 2020
"Pandhu. Kayak nama raja dari Astina yang punya dua istri. Kunthi dan Madrim." Pria yang baru saja memperkenalkan namanya itu tersenyum tipis. 

"Namaku Lastri. Artinya mampu bertahan. Orang yang memberiku nama ini, berharap aku bisa bertahan di setiap keadaan." Perempuan itu menatap wajah pria yang berada di depannya.

Meskipun hanya hitam yang ada di pandangannya


*****************************************

Insyaallah akan diunggah bab baru setiap hari Senin
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add PUSPA LAYU to your library and receive updates
or
#96nestapa
Content Guidelines
You may also like
Go To Jannah With My Husband [ ON GOING ]  by dyaafiksi
15 parts Ongoing
[JANGAN LUPA FOLLOW YAK 😁] Amanda Ayra Azzahra, putri dari ayah Malik dan bunda Zahra. Watak dari Ayra berbanding terbalik dari ayah dan ibunya, ia yang selalu keluar malam, bermain sana kemari, pergaulan nya yang bebas, nakal, dan keras kepala membuat orang tua nya harus banyak bersabar menghadapi anaknya. Pada suatu hari ayah Malik ingin menjodohkan Ayra dengan anak dari sahabatnya, berharap Ayra akan berubah saat dibimbing oleh suaminya. Ayra yang memiliki sifat keras kepala pun menolak nya dengan tegas tapi tetap saja keputusan ayah Malik sudah bulat, Ayra tidak bisa melakukan apa apalagi dia hanya bisa pasrah dengan keputusan ayahnya. *** Muhammad Athar Ali 'Imran, putra dari abi Faiz dan umi Laila mempunyai saudara laki laki yaitu Muhammad Aksa Ali 'Imran, keluarga pemilik pondok pesantren Ali 'Imran. Suami dari Ayra. Gus Athar tetap sabar menghadapi Ayra dan mengajarkan nya yang mana baik dan mana yang buruk, ia memperlakukan Ayra layaknya seorang ratu yang tidak bisa disentuh oleh siapapun kecuali mahramnya. setelah menikah kehidupan Ayra berubah drastis, sifatnya juga berubah menjadi lebih baik akan tetapi tentu saja akan ada ujian yang datang di kehidupan rumah tangga mereka. Apakah mereka bisa mengatasinya dengan kepala dingin?? (Note: Apabila ada kesalahan kata/kalimat/typo mohon dimaafkan, karna ana hanya manusia biasa yang tidak jauh dari kesalahan, mohon di koreksi jika ada yang salah atau kurang dimengerti. Jika ada kesamaan judul, nama tokoh atau alur mohon maaf itu tidak sengaja, cerita ini murni dari isi kepala ana, syukron 💗)
You may also like
Slide 1 of 9
The Crown and the Prayer  (PROSES REVISI) cover
GUS KU ITU SUAMI KU {TAMAT} cover
GARASYA [END] cover
Tahajjud cinta (TERBIT)  cover
Go To Jannah With My Husband [ ON GOING ]  cover
Dear, imamku(end) cover
MY IMAM IS COOL cover
Oh, My Boss! (Aou Boom) cover
Pertemuan Kedua : Kali Ini Haruskah Jadi Kita? cover

The Crown and the Prayer (PROSES REVISI)

33 parts Complete

Putri mahkota Dubai dan pewaris pesantren dari negeri jauh. Dua dunia yang tak seharusnya bertemu, disatukan oleh takdir-dan dipecah oleh pengkhianatan. Ketika cinta mereka diuji oleh janji, doa, dan luka yang tak terlihat, mampukah mereka tetap berdiri di sisi satu sama lain? --- Elzar berdiri tak jauh dari Amira. Matanya menatap penuh ragu. Haruskah ia melangkah maju... atau membiarkan jarak menjadi pelindung? "Elzar..." panggil Amira lirih, cukup untuk menghentikan waktu. Ia melangkah maju, mendekatinya. "Berjanjilah..." ucap Amira dengan suara bergetar, meski matanya tetap kokoh. "Jadikan aku satu-satunya ratumu... Satu-satunya istrimu... Aku telah memilihmu, Elzar... Maka berjanjilah... Jangan pernah membuatku merasa aku harus bersaing untuk tempatku di hatimu." Hening menggantung di antara mereka. Elzar menunduk, menggenggam tangan Amira. "Aku berjanji... dengan nama Allah... aku hanya akan memilikimu. Hanya engkau ratuku... dan tidak akan ada yang lain." --- The Crown and the Prayer - Sebuah kisah cinta dari dua dunia yang bertabrakan. Antara mahkota, doa... dan janji yang tak selalu ditepati.