KingArsy 2 : MENCINTAI SAUDARAKU ( Complete )
  • Reads 454,626
  • Votes 32,306
  • Parts 92
  • Reads 454,626
  • Votes 32,306
  • Parts 92
Complete, First published Jun 10, 2020
Bila mencintai masih memiliki syarat itu sama aja dengan kreditan..
Bila menyukai memerlukan sebuah alasan berarti kau sedang merangkai satu kebohongan ...

Biarkan rasa suka berubah jadi Cinta sebagaimana adanya , tampa perlu paksaan atau rekayasa ..
Karena rasa suka itu sama seperti air hujan diatap yang bocor dia datang tampa permisi ..

Sama seperti sandal jepit yang bisa membuat siapa saja menjadi senang ..

cerita ini tentang seorang gadis berdarah Lebanon namun bangga dengan status Indonesianya .
Cantik sudah pasti , cerdas itu anugerah , dan baik itu jaminan , walau kadang dibutuhkan kesabaran ketika berbicara pada gadis ini 

Arsy Kezia Yumajaya akan bercerita tentang bagaimana dia menghabiskan setiap detik waktunya , tentang cinta dan cita - citanya .

PESAN AUTHOR

Kalau mau afdol baca juga cerita Selamat Pagi Kapten karena disitu ada asal usul Arsy .

Coz akhir kata selamat membaca jangan lupa jika berkenan berikan Vote dan komentar penuh semangat dan motivasi .

Salam Sehat dan Sukses buat Semua 
Lavender_fla

Peringkat yang paling berkesan
18 Oktober 2020

#1 Arsy dari 51 cerita
#1 Lebanon dari 11 cerita
#1 Yogya dari 65 cerita
#2 Teman Kecil dari 385 cerita
#3  Somplak dari 681 cerita
#8  Penantian dari 3,57 k cerita
#10 Gokil dari 1,34 K cerita 
# 17 Muda dari 1,94 K cerita
# 37 King dari 2,21 K cerita
# 64 Story dari 29 K cerita
# 66 Goodgirl dari 7,36 K cerita
# 168 Sahabat dari 65 K cerita
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add KingArsy 2 : MENCINTAI SAUDARAKU ( Complete ) to your library and receive updates
or
#146story
Content Guidelines
You may also like
𝐑𝐀𝐘𝐍𝐎𝐑 [𝐒𝐄𝐂𝐑𝐄𝐓 𝐌𝐈𝐒𝐒𝐈𝐎𝐍] 𝐄𝐍𝐃 by NoviSoldier02
45 parts Complete
ꜱᴇᴏʀᴀɴɢ ᴅᴏᴋᴛᴇʀ ᴍᴜᴅᴀ ʏᴀɴɢ ᴛɪᴅᴀᴋ ᴘᴇʀɴᴀʜ ʙᴇʀᴋᴇɪɴɢɪɴᴀɴ ᴍᴇɴɪᴋᴀʜ ᴅᴇɴɢᴀɴ ʟᴀᴋɪ-ʟᴀᴋɪ ᴘɪʟɪʜᴀɴ ᴀʏᴀʜɴʏᴀ, ᴛᴇʀʟᴇʙɪʜ ʟᴀɢɪ ᴅᴇɴɢᴀɴ ꜱᴏꜱᴏᴋ ʟᴀᴋɪ-ʟᴀᴋɪ ᴀᴘᴀᴛɪꜱ ᴅᴀɴ ᴛɪᴅᴀᴋ ᴍᴇɴɢᴇɴᴀʟ ᴄɪɴᴛᴀ. ʏᴀ, ᴍɪʀᴢᴀ ʜᴀᴅᴅᴀɴ ᴍᴜᴅᴅᴀᴢɪʀ, ꜱᴇᴏʀᴀɴɢ ᴛᴇɴᴛᴀʀᴀ ʙᴇʀᴘᴀɴɢᴋᴀᴛ ʟᴇᴛɴᴀɴ ꜱᴀᴛᴜ. ꜱᴇɪʀɪɴɢ ʙᴇʀᴊᴀʟᴀɴɴʏᴀ ᴡᴀᴋᴛᴜ, ʙᴇɴɪʜ-ʙᴇɴɪʜ ᴄɪɴᴛᴀ ᴛᴜᴍʙᴜʜ ꜱᴇᴄᴀʀᴀ ꜱᴇᴘɪʜᴀᴋ, ʜᴀɴʏᴀ ᴢᴀʜᴠɪ ꜱᴇᴏʀᴀɴɢ ʏᴀɴɢ ᴍᴇʀᴀꜱᴀᴋᴀɴ ɪᴛᴜ, ᴛɪᴅᴀᴋ ᴅᴇɴɢᴀɴ ꜱᴀɴɢ ꜱᴜᴀᴍɪ. "ᴛɪᴅᴀᴋ ᴀᴅᴀ ᴄɪɴᴛᴀ ᴅɪ ᴅᴜɴɪᴀ ɪɴɪ, ʜᴀɴʏᴀ ᴀᴅᴀ ᴋᴇʙᴏᴅᴏʜᴀɴ. ꜱᴀʏᴀ ʟᴇʟᴀᴋɪ ʏᴀɴɢ ᴛɪᴅᴀᴋ ᴍᴇɴɢᴇɴᴀʟ ᴄɪɴᴛᴀ." ᴋᴇᴛɪᴋᴀ ᴍᴀꜱᴀ ʟᴀʟᴜ ᴍᴇɴᴊᴀᴅɪ ʙᴇɴᴀʟᴜ, ꜱᴀᴀᴛ ꜱᴀʜᴀʙᴀᴛ ᴍᴇɴᴊᴀᴅɪ ᴘᴇɴɢᴋʜɪᴀɴᴀᴛ, ᴅᴀɴ ᴄɪɴᴛᴀ ᴍᴇɴᴊᴀᴅɪ ʙᴜᴛᴀ. "ꜱᴀʏᴀ ᴍᴇᴍʙᴇʙᴀꜱᴋᴀɴ ᴋᴀᴍᴜ ᴅᴀʀɪ ɪᴋᴀᴛᴀɴ ɪɴɪ ᴅᴀɴ ᴋᴀᴍᴜ ʙɪꜱᴀ ᴋᴇᴍʙᴀʟɪ ᴋᴇᴘᴀᴅᴀ ᴋᴇᴋᴀꜱɪʜ ᴋᴀᴍᴜ." ᴀᴋᴀɴᴋᴀʜ ʀᴜᴍᴀʜ ᴛᴀɴɢɢᴀ ʏᴀɴɢ ᴅɪʙᴀɴɢᴜɴ ᴛᴇᴛᴀᴘ ᴋᴏᴋᴏʜ? ᴀᴘᴀᴋᴀʜ ᴄɪɴᴛᴀ, ᴅᴏᴀ, ᴅᴀɴ ʜᴀʀᴀᴘᴀɴ ꜱᴇᴏʀᴀɴɢ ɪꜱᴛʀɪ ᴍᴇɴᴊᴀᴅɪ ᴋᴇɴʏᴀᴛᴀᴀɴ? ᴋᴇᴇɢᴏɪꜱᴀɴ ᴅᴀɴ ᴋᴇʀᴀꜱ ʜᴀᴛɪ ᴅᴀᴘᴀᴛ ᴅɪᴘᴀᴛᴀʜᴋᴀɴ? ᴅɪ ꜱᴀᴀᴛ ʏᴀɴɢ ꜱᴀᴍᴀ, ꜱᴀᴀᴛ ʜɪʀᴜᴋ-ᴘɪᴋᴜᴋ ʀᴜᴍᴀʜ ᴛᴀɴɢɢᴀ ᴅᴀɴ ᴅɪʟᴇᴍᴀ ꜱᴀɴɢ ꜱᴜᴀᴍɪ
Rahasia Takdir (END ✔️) by Arsn_01
39 parts Complete
Karya ke-1 Rahasia Takdir (GENRE : Rom-com) 17+ ---------------------- Tidak ada yang bisa menebak Takdir dari-Nya. Karena itu semua masih menjadi Rahasia yang akan terungkap dengan seiring berjalannya sang waktu. Rahasia Takdir memang terkadang begitu mengejutkan sangat tidak bisa di duga atau mungkin kalian sudah pernah memikirkan dan menduga-duga suatu hal yang mustahil namun perlu di ingat lagi, di dunia ini TIDAK ADA YANG MUSTAHIL. Jadi tidak ada yang namanya kemungkinan karena itu semua sudah tertulis dalam Takdir. Di sini akan ku ceritakan sedikit kisah tentang Rahasia Takdir yang menimpa seorang gadis biasa bernama Risna Ayu Anjani. Gadis muda berusia 20 tahun yang hidup sederhana dan juga berjuang mencari nafkah untuk kehidupannya dan sang adik lelakinya. Namun suatu hari Takdir mempertemukan dirinya dengan seorang pria asing bernama Alexio Eduardo Smith yang terus saja mengusik ketenangan hidupnya. Kehidupan mereka amatlah jauh berbeda. Gadis itu merasa tak pantas untuk mendapatkan cinta dari seorang pria seperti Alex. Wajah dan tubuhnya jauh dari kata cantik dan indah layaknya wanita di luar sana. Apakah Takdir bisa menyatukan mereka? Entahlah itu masih menjadi Rahasia. Jika kalian ingin mengetahui kisah mereka berdua mari ikuti perjalanan Rahasia Takdir. --- Rank🎖: 1 in #risna (18.07.21) 1 in #fatgirl (14.11.2022) 1 in #rahasiatakdir (20.08.21) 1 in #bule (25.01.2023) 4 in #ceritapendek (10.11.2023) 1 in #mualaf (22.09.2022) 1 in #gendut (15.01.2022) 1 in #different (16.04.2022) 25 in #wattpadindonesia (04.08.2022) 1 in #agegap (07.11.2022) 1 in #mualaf (07.09.2023) 1 in #end (14.11.2023) 🔺Cover by: Pinterest (Hanya untuk gambar, selebihnya edit sendiri) Semoga kalian suka sama ceritanya ^^ Karya pertama dari ku untuk lapak disini xixixi Terimakasih, Salam kenal ^_^
You may also like
Slide 1 of 10
KAMUFLASE [COMPLETE] cover
𝐑𝐀𝐘𝐍𝐎𝐑 [𝐒𝐄𝐂𝐑𝐄𝐓 𝐌𝐈𝐒𝐒𝐈𝐎𝐍] 𝐄𝐍𝐃 cover
Aku Bukan Pelakor [END] cover
See U On 2045 cover
Lelah √ cover
Tumbal Birahi cover
Rahasia Takdir (END ✔️) cover
[END] The Coldest cover
DREAM!  [END] cover
My Ghost (TAMAT) cover

KAMUFLASE [COMPLETE]

53 parts Complete

Kedatangan seorang murid baru pada Anturium High School membuat beberapa fakta dan kebenaran terkuak. Sekolah yang terkenal dengan segala hal elite nya menyimpan rahasia yang mengejutkan. Semua orang bertanya-tanya siapakah gadis bernama Ariana Kaia Senja ini. Berasal dari keluarga mana dan apa tujuan nya datang. Kasus kematian dari salah seorang siswi yang dianggap misterius juga membuat beberapa peraturan baru Anturium High School bermunculan. Inilah kisah Ariana yang berusaha mencari dan menguak segala misteri dari Anturium High School Dan bagaimana gadis itu menghadapi beberapa tantangan yang menghampiri nya. "Gak ada yang lebih bajingan dari seorang pembunuh." - Ariana Kaia Senja "Yang terlihat baik, belum tentu benar-benar baik."-Mahatma -KAMUFLASE -- MULAI DITULIS PADA DESEMBER 2022 DIPUBLIKASIKAN PADA 22 MARET 2023 SELESAI DITULIS PADA 06 SEP 2023 Most Rank: #1 Kriminal (4/5/2024) #644 Pembunuhan (3/7/2023) #18 Elite (3/7/2023)