Story cover for CHASING HER by dabest2
CHASING HER
  • WpView
    Reads 3,100
  • WpVote
    Votes 395
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 3,100
  • WpVote
    Votes 395
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published Jun 12, 2020
Mature
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA]
      "Aku tidak akan pernah melepasmu pergi."
      Sandra yang sedang mengerjakan laporan akhir bulan miliknya, tidak sedikitpun mengalihkan pandangannya mendengar pernyataan yang menurutnya terkesan sangat mengerikan itu. Seperti seorang pembunuh atau penguntit yang begitu terobsesi pada korbannya dan berencana untuk mengikuti sang korban di sepanjang hidupnya. Lebih tepatnya, sampai korban yang diincar menjadi miliknya seutuhnya.
      Mannuel berdecak pelan melihat wajah dingin nan anggun di hadapannya yang seperti tidak menganggapnya ada "Aku sedang berbicara padamu Sandra. Kau dengar?" sentaknya kesal
      "Lalu?" 
      "Jawab aku."
      "Jawab?"
      "Ya. Jawab aku."
      "Kau mengeluarkan pernyataan dan bukannya sebuah pertanyaan untukku, Tuan Brixton."
      Eh?      
      Ah tidak, Mannuel merasa bodoh mendengarnya. Sandra benar. Ia hanya melontarkan sebuah pernyataan pada wanita itu dan bukannya pertanyaan. Argh! Mengapa ia yang seorang miliarder muda dan dikenal semua orang ini harus selalu terlihat bodoh di hadapan wanita pujaanya. Payah!
       "Aku-"
       "Maaf, masih ada banyak hal yang harus kulakukan." potong Sandra tenang lalu mengangkat sebelah tangannya menuju pintu "Pintu keluarnya ada di sebelah sana. Terima Kasih."
       "Kau mengusirku?!"
       "Ya."
       Mannuel menyugar rambut gelapnya dengan desisan sinis yang langsung keluar dari bibirnya "Kau berani mengusirku?! Aku ini-"
       "Kau mau menyombongkan dirimu lagi? Baik, akan kudengarkan."

                                            *

Dan begitulah bagaimana kedua insan ini dipertemukan oleh semesta. Baik tokoh, maupun penulis, sama sekali tidak tahu bagaimana cerita ini akan berakhir. Jadi silahkan tinggalkan komentar tentang bagaimana cerita ini harus berjalan.

Cover by : Me
All Rights Reserved
Sign up to add CHASING HER to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
My Perfect BASTARD  by EraDiantari
10 parts Complete Mature
Romance - Mystery DON'T COPY MY STORY ! DILARANG KERAS PLAGIAT ! Axel Louis Morago Pria dingin yang menjabat sebagai CEO di MORAGO CORP salah satu Perusahaan terbesar di California ini dengan segala kesempurnaan yang melekat pada dirinya membuat dia dengan mudah mendapatkan apa yang diinginkannya, dengan kecerdasannya membuat dia terkenal sebagai CEO termuda yang berbakat di kalangan Pembisnis besar di seluruh dunia. Hidupnya tertata dengan sempurna, hingga tiba tiba seorang gadis muda datang dalam hidupnya membuat Hati dan Pikirannya jadi berubah berantakan memporandakan Hidupnya yang sempurna... "Aku bersumpah akan membuatmu tidak bisa menolak sentuhanku nona...KAU MILIKKU ! Dan apa yang sudah menjadi milikku tidak akan pernah aku lepaskan! SELAMANYA !" Aurelly Morganna Gadis muda yang cantik dengan senyum yang menawan di tambah poter tubuh yang pas membuatnya begitu sempurna di mata para pria yang selalu menatapnya penuh dengan nafsu. Hidupnya yang begitu sulit dan keras harus dia jalani semenjak orang tuanya mninggalkannya sendrian untuk selamanya... dia bekerja keras untuk memenuhi hidupnya, melakukan pekerjaan paruh waktu di semua tempat yang memerlukan tenaganya. Hidupnya yang sudah sulit kini semakin terasa berat akibat bertemu dengan Pria Tampan, dingin yang kurang ajar yang selalu mengganggu hidupnya. "Kau pikir aku akan dengan mudahnya menyerahkan diriku seperti para jalang jalangmu yang dengan suka rela menyerahkan tubuhnya padamu??? Bertekut lutut untuk bisa menguasaiku?? Jangan Bermimpi untuk bisa mendapatkanku! DASAR BASTARD SIALAN!!!"
Stay (Away) by hazelaice
64 parts Complete
⚠️Cerita Mengandung Bawang⚠️ "Lo maunya apa sih?!" Prilly mengeluarkan seringai menggodanya. Tangannya terulur menuju kerah seragam Ali, ia menarik kerah Ali hingga tubuh Ali terhempas mendekat ke arahnya. Lantas ia berbisik dengan suara seraknya, "Lo tanya mau gue? Mau gue itu cuma hati lo." "Murahan," ujar Ali sarkastik sambil menarik tubuhnya menjauh. Prilly masih mempertahankan seringaiannya. "Gue gak bakal semurahan ini kalo lo gak jual mahal sama gue," balas Prilly berusaha memepetkan tubuhnya kepada Ali. Hal itu membuat Ali berdengus jijik, enggan luluh dengan sikap Prilly. "Cih, dasar jalang!" Prilly menatap tepat di bola mata Ali, ia memonyongkan bibirnya dan memajukan dirinya seperti ingin mencium Ali. Tetapi, hal itu tentu hanya sebuah gertakan saja. "Gue gak bakal jadi jalang, kalo lo gak nolak cinta gue!" Prilly berteriak kencang tanpa memikirkan harga dirinya lagi. "Tapi, gue udah punya pacar!" Ali berdesis sembari menatap tajam Prilly. "Putusin pacar lo, terus jadian sama gue. Gampang 'kan?" Ucapan enteng Prilly membuat emosi Ali tersulut. "Lo gak cinta sama gue tapi lo terobsesi buat milikin gue. Dan itu buat lo gila!" Prilly berdecih, "Iya. Gue gila. Dan itu semua, karena lo!" Dua tahun bukanlah waktu yang singkat bagi Prilly untuk mengejar Ali dengan cara-cara murahan, dan hasilnya ia selalu ditolak mentah-mentah oleh Ali. Ini semua berawal dari Prilly yang sering mengumbar gombalan kepada laki-laki di kelasnya dan Ali adalah salah satunya, dan itu semua berakhir pada perasaan semu yang nyata. Awalnya Ali tidak pernah menganggap serius gombalan Prilly, tetapi Prilly mulai melakukan tingkah konyol, seperti saat Prilly mengumumkan kepada seluruh teman sekelasnya bahwa mereka resmi berpacaran. Hal itu membuat Ali muak dan membenci Prilly. Oleh karena tingkah murahan Prilly, Ali tidak ingin berinteraksi selayaknya teman sekelas kepada Prilly. Seringkali Ali menyuruh Prilly menjauh, namun selalu dibantah dan Prilly memilih untuk b
My Baby's Father [New Version] by aarendwii
75 parts Complete
Follow dulu sebelum baca Random Update 📍 ~~ Azahra tidak tahu harus memilih cinta yang sudah lama ia perjuangkan, atau nyawa calon manusia yang ada di dalam tubuhnya. -/ -/ -/ Azahra pikir, semuanya akan baik-baik saja setelah ia berhasil mendapatkan pria yang ia cintai sejak lama. Dan memang,,, Awalnya, semua tampak baik - baik saja. Azahra bahagia. Hanya senyum dan tawa yang menghiasi wajahnya. Hubungan asmaranya juga di hiasi oleh kebahagiaan yang berlimpah. Hanya ada beberapa masalah kecil yang menerpa hubungannya. Namun,,, Semuanya berubah disaat Azahra mendapati dirinya tengah berbadan dua. Dan masalah besar pun datang saat Az ahra dihadapkan oleh dua pilihan yang membuat wanita itu semakin lemah tak berdaya. -/ -/ -/ Aku janji akan membuat keadaan kita kembali ke seperti semula. Aku harap, kau mau menunggu dan mempercayakan semuanya padaku. ~Azka Brian Halim Aku sudah tidak sanggup berada di situasi yang sulit seperti ini. Janjimu terasa kosong, dan sulit rasanya bagiku untuk menaruh harapan pada janji - janji itu. ~Azahra Syafidah ××××××××××××××××××××××××××××××××× ⚠️CERITA INI MURNI HASIL BUAH PIKIR KU SENDIRI. BIAR JELEK JUGA CERITA INI BENAR - BENAR REAL HASIL KARYAKU. JADI DI MOHON KEPADA PARA MANUSIA YANG BERNIAT UNTUK MEMPLAGIAT CERITA INI UNTUK SEGERA MENJAUH. KARENA AKU PASTI BAKALAN MENEMUKAN KALIAN.⚠️ ×××××××××××××××××××××××××××××××××
You may also like
Slide 1 of 9
My Perfect BASTARD  cover
MILAN cover
My Intoxicating boss cover
Ruined Bitch cover
BERLIN cover
Stay (Away) cover
The Billionaire Prison cover
My Baby's Father [New Version] cover
I Win You (21+) cover

My Perfect BASTARD

10 parts Complete Mature

Romance - Mystery DON'T COPY MY STORY ! DILARANG KERAS PLAGIAT ! Axel Louis Morago Pria dingin yang menjabat sebagai CEO di MORAGO CORP salah satu Perusahaan terbesar di California ini dengan segala kesempurnaan yang melekat pada dirinya membuat dia dengan mudah mendapatkan apa yang diinginkannya, dengan kecerdasannya membuat dia terkenal sebagai CEO termuda yang berbakat di kalangan Pembisnis besar di seluruh dunia. Hidupnya tertata dengan sempurna, hingga tiba tiba seorang gadis muda datang dalam hidupnya membuat Hati dan Pikirannya jadi berubah berantakan memporandakan Hidupnya yang sempurna... "Aku bersumpah akan membuatmu tidak bisa menolak sentuhanku nona...KAU MILIKKU ! Dan apa yang sudah menjadi milikku tidak akan pernah aku lepaskan! SELAMANYA !" Aurelly Morganna Gadis muda yang cantik dengan senyum yang menawan di tambah poter tubuh yang pas membuatnya begitu sempurna di mata para pria yang selalu menatapnya penuh dengan nafsu. Hidupnya yang begitu sulit dan keras harus dia jalani semenjak orang tuanya mninggalkannya sendrian untuk selamanya... dia bekerja keras untuk memenuhi hidupnya, melakukan pekerjaan paruh waktu di semua tempat yang memerlukan tenaganya. Hidupnya yang sudah sulit kini semakin terasa berat akibat bertemu dengan Pria Tampan, dingin yang kurang ajar yang selalu mengganggu hidupnya. "Kau pikir aku akan dengan mudahnya menyerahkan diriku seperti para jalang jalangmu yang dengan suka rela menyerahkan tubuhnya padamu??? Bertekut lutut untuk bisa menguasaiku?? Jangan Bermimpi untuk bisa mendapatkanku! DASAR BASTARD SIALAN!!!"