Fitriana Magnolia (Loneliness is My Friend)
  • Reads 665
  • Votes 122
  • Parts 9
  • Reads 665
  • Votes 122
  • Parts 9
Ongoing, First published Jun 14, 2020
🌨️ Fitriana Magnolia (Loneliness is My Friend) 🌨️

Sejak kejadian itu, kesendirian adalah temanku
Semuanya tampak beda dan asing bagiku.
Apakah aku akan mengidap penyakit ini selamanya?

Musik dan buku diary menjadi temanku kala di waktu sunyi.
Sahabatku, selalu menemani ku dan berusaha membuat ku untuk mengingat semuanya. 
Boyfriend? Dia setia berada di samping ku, selalu ada saat aku kesepian. Dia membantu ku untuk mengingat kenangan dan semua yg pernah ku lalui bersamanya.

Anehnya... Paman dan Bibi seolah senang dgn keadaanku yg sekarang.
Dan aku, kepalaku selalu sakit bila berusaha mengingat semuanya.
Lalu siapakah pelaku yg menyebabkan aku seperti ini?

Suatu hari, pelaku itu terungkap. Dan betapa terkejutnya aku dan keluarga dgn mendengar penjelasan dari Polisi dan melihat video kamera CCTV.

"Loneliness is My Friend," gumamku lalu tiba-tiba semuanya gelap.

Menjadi orang baik, tetap terlihat salah di mata orang lain. Apa yg harus ku lakukan? Menjauh dari realita, takkan mungkin. Ini takdir ku, memang seharusnya aku harus menerima. Selayaknya pelangi yg mengalah karena turunnya hujan dan menghalangi nya untuk muncul.
All Rights Reserved
Sign up to add Fitriana Magnolia (Loneliness is My Friend) to your library and receive updates
or
#76realita
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
VIENNO LAKARSYA cover
Say My Name cover
Starla cover
ALFA  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
My Maid 21+ cover
Kaesar cover
Lauhul Mahfudz  cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
[1] I Became An Empress | OPEN PO cover

VIENNO LAKARSYA

45 parts Ongoing

pemuda manipulatif yang bertransmigrasi jiwa ketubuh remaja berandalan yang dibenci orang-orang. BUKAN BL! Full revisi beberapa alur dan karakter terubah, disarankan membaca ulang.