REUNI
  • Reads 5,232
  • Votes 624
  • Parts 43
  • Reads 5,232
  • Votes 624
  • Parts 43
Ongoing, First published Jun 15, 2020
Update Tiap Hari

#1 in Geral (5 Juli 2020)
#1 In Pandai (5 Juli 2020)
#3 In Reuni (5 Juli 2020)

 KISAH FIKSI

Reuni adalah gadis yang pandai. Namanya selalu menjadi rangking pertama disetiap pengumuman kejuaraan. Karena sifatnya yang penurut dan suka membantu menjadikannya sebagai siswa kebanggaan guru juga teman-temannya. 

Tapi keadaan berubah, sejak dua orang siswa datang mengisi sisa waktunya yang tinggal lima bulan lagi menjadi siswa kelas dua belas. Kehadiran mereka yang tidak pernah Reuni bayangkan datang membalikan keadaan. Awalnya Reuni begitu disayang, menjadi siswi yang dibenci oleh teman-temannya.

Dua orang siswa yang mengubah keadaan Reuni tersebut bernama Fabian dan Geral, yang menjadikan mereka terlibat dalam kisah sederhana namun terasa pelik karena masing-masing saling melibatkan hati. Hingga kisah tersebut tidak terselesaikan ketika mereka lulus SMA.

Bertahun berlalu, ketika angkatan sekolah mereka mengadakan acara reuni, mampu  mempertemukan mereka bertiga kembali dalam satu tempat dan waktu.

Lalu, bagaimana cara mereka menyelesaikan kisah yang belum selesai tersebut? Akankah ada dari mereka harus merelakan hati agar sang pemilik hati berlabuh pada cinta yang sejati?
All Rights Reserved
Sign up to add REUNI to your library and receive updates
or
#12geral
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Lauhul Mahfudz  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
FIX YOU cover
Kaesar cover
ARGA : LIMERENCE cover
Kilian [END] cover
MAHESA cover
VIENNO LAKARSYA cover
 ARGALA cover
I'm Alexa cover

Lauhul Mahfudz

47 parts Ongoing

" 'Lauhul mahfudz' antara qobiltu atau innalilahi, antara kita dan malaikat izrail, antara kapan dan kafan, dan antara Ar Rahman dan yasin" Menceritakan tentang Afhia Latifah Az-Zahra yang harus masuk pesantren dan di jodohkan dengan anak pemilik pesantren yang bernama Muhammad Zayyan Al Malik. Seorang Fhia yang berjuang karna mengidap penyakit tanpa sepengetahuan keluarga dan temannya kecuali sang adik ipar, Fhia yang harus mengetahui bahwa suaminya mencintai wanita lain, seorang Fhia yang berjuang mendapatkan cinta sang suami. Akankah Fhia bisa meluluhkan hati suaminya? Dan akankah Fhia bisa sembuh dari penyakitnya? "Mungkin ada kata sulit untukku mencintaimu. Jika aku tidak melibatkan Allah dalam perjalananku" -Muhammad zayyan al-malik- "Apa mungkin tidak akan ada kata pantas untukku bersanding denganmu" -Afhia Latifah Az-Zahra-