Kalaya [END]
  • Reads 2,317,411
  • Votes 156,830
  • Parts 56
  • Reads 2,317,411
  • Votes 156,830
  • Parts 56
Complete, First published Jun 15, 2020
[Completed] 

Kisah seorang Edlynne Kalaya Andromeda.

Kalaya, gadis kecil berkulit putih pucat, bermata hazel terang, rambut tebal panjang dan lurus, dan jangan lupakan pipi kemerahan yang Aya punya.

Setiap malam Aya melihat langit, sesak menghampirinya, mengapa Aya hidup sendiri? Apakah benar Aya adalah anak yang tidak diinginkan seperti yang dikatakan teman-teman sekolahnya?

Bertahun-tahun hidup dalam kesepian, dalam kegelapan, dalam kesakitan yang harus diterima oleh anak berumur 16 tahun.

Hingga suatu hari, ketika ia menemukan 'figur' keluarga, justru dikejutkan oleh kenyataan pahit yang tersembunyi. 

Bagaimana caranya Aya menghadapi kesulitan yang ada? 

Selamat datang, di kehidupan pahit Kalaya

[Sudah direvisi, namun jika masih ada kesalahan, komentar saja okey? Author juga manusia, kesalahan kecil kadang tidak terlihat :")] 

°________________________________________________°

Start : (25/02/2021)
Finish : (24/03/2021)

Rank of Kalaya : 

1 #andromeda by 211 stories (13/03/2021)
1 #mafia by 11.8k stories (23/03/2021) 
1 #psikopat by 7.1k stories (31/03/2021)
3 #bully 13.6k stories (2/04/2021) 
2 #teenfiction by 151k stories (7/04/2021)
2 #sakit by 12.3k stories (18/04/2021)
1 #abang by 2.44k stories (18/04/2021)
1 #psychopath by 3.94k stories (21/04/2021)
1 #sadness by 3.54k stories (1/05/2021)

Cover by @jc_graphicc

© Copyright 2021, Lalafest31
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Kalaya [END] to your library and receive updates
or
#39family
Content Guidelines
You may also like
Little Sister  [U P D A T E   U L A N G] by Just_kamuBy
69 parts Complete
PART MASIH LENGKAP, BEBAS BACA ANTI RIBET!!🔥🔥 "Nih pakek hp abang aja," Kenzo berbaik hati menyodorkan ponselnya kepada Ara. Ara mengangguk lucu kemudian mengambil ponsel Kenzo, ia memencet aplikasi yang sama seperti diponsel Bara sebelumnya tadi. Kening Ara mengkerut samar, beranda youtube milik Kenzo sangat berbedaan dengan punya abang abangnya. Ara memencet salah satu video yang ada diberanda youtube Kenzo, semakin lama ia menonton, ia semakin binggung sendiri jadinya. Jika biasanya beranda youtube milik abang abangnya hanya berisi film kartun atau animasi yang sering ia tonton, berbeda dengan beranda youtube milik Kenzo yang berisi content dua puluh satu plus plus. Tidak ingin berkelana dengan pikirannya sendiri, Ara berjalan dan mendudukkan dirinya dipangkuan Bara yang duduk dengan menyilang kedua kakinya. "Abang mereka ngepain?" tanya Ara yang memang sangat bingung dengan aktivitas dua orang dewasa didalam video ini. "Astaga!" reflek Bara langsung mencampakkan begitu saja ponsel milik Kenzo. Niel mengambil ponsel Kenzo yang kebetulan tercampak didepannya. "Shit! Jauhi hp jahanam lu dari adek gua. Kenzo bangsat!" Niel kembali mencampakkan ponsel milik Kenzo tepat ditengah tengah teman temannya, ia juga terkejut setelah melihat video diponsel Kenzo. "ANJAYYY..," kompak mereka setelah melihat video diponsel Kenzo yang tergeletak ditikar. Ini kisah Ara seorang gadis cantik, manja, cenggeng, pintar, polos, tentunya menggemaskan apalagi di kelilingi oleh orang yang sangat menyayanginya, serta memiliki empat kakak laki laki yang tampan.
You may also like
Slide 1 of 10
ECCEDENTESIAST [✔] cover
DanieLuna (Complete) cover
CARAMEL✔ cover
Little Sister  [U P D A T E   U L A N G] cover
LOOK AT ME - [REVISI] cover
TRIPLETS D [END] cover
ALARAYNA [ Tahap Revisi ] cover
THEORUZ cover
Lee Taeyong : Different [Completed] cover
Hera's Madness (END) cover

ECCEDENTESIAST [✔]

44 parts Ongoing

"Papa pura pura sayang ya sama aku, 15 meniiitt aja. Biar aku tau rasanya punya papa yang sayang sama aku, walaupun cuma pura pura." Seena mengerti seperti apa kehidupan yang ia jalani saat ini. Sebuah kehidupan dengan dirinya sebagai peran utamanya, seorang protagonis yang penuh rasa sakit. Sakit yang ia topang sendiri, yang ia rasakan sendiri, dan yang tidak pernah ia bagi pada siapapun. Yang Seena tahu ia hanya harus berpura pura menjadi orang paling bahagia di dunia. Kemudian mengucapkan selamat tinggal jika ceritanya sudah mencapai akhir. Dengan atau tanpa bahagia. ''Tuhan, aku capek, sakit sekali.'' Ia merintih, tanpa tahu apakah ada yang mampu mendengar rintihannya saat itu.