Story cover for Dreams ✓ by 1702althaf
Dreams ✓
  • WpView
    Reads 6,877
  • WpVote
    Votes 1,279
  • WpPart
    Parts 52
  • WpView
    Reads 6,877
  • WpVote
    Votes 1,279
  • WpPart
    Parts 52
Complete, First published Jun 16, 2020
Terbangun dari mimpi dalam tidurnya membuat Najwa Akib tidak memercayai akan hal yang dilihatnya. Kehidupan yang berbanding terbalik antara kedua sisi yang entah mana mimpi dan nyatanya, ia tidak bisa memilih atau pun berbuat sesukanya. Seakan segalanya telah diatur hanya untuknya. Bukannya merasa istimewa, ia tersiksa tetapi tetap bersyukur dengan apa yang ia punya. 

Layaknya menemukan kebenaran dalam dunia penuh tipu daya, ia terperdaya sesaat. Tanpa disangka, benar saja kebenarannya ada di sana. Keputusannya untuk terus berada dalam mimpinya membawanya pada kenyataan yang sebenarnya. Lantas, bagaimana dirinya mampu dan bisa melewati segala misteri dalam kehidupannya sendiri? Tidak ada yang tahu kecuali dengan mencari tahu. 

Harapan Seorang Najwa hanya satu, penanya yang terenggut dan telah patah biarlah, tetapi ia meminta agar menemukan seseorang yang dapat meminjamkannya sebuah pena, sehingga bukunya dapat rampung dengan kisah dan cerita yang ditulisnya.

🏅 #6 - misterious - 3/09/2020
🏅 #4 - misterious - 9/09/2020
🏅 #3 - misterious - 8/09/2020

©Althaf Sagatha
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Dreams ✓ to your library and receive updates
or
#1042020
Content Guidelines
You may also like
Izinkan Aku Menghalalkanmu [END] by Animulyani21
32 parts Complete
𝗦𝗘𝗤𝗨𝗘𝗟 𝗔𝗦𝗦𝗔𝗟𝗔𝗠𝗨'𝗔𝗟𝗔𝗜𝗞𝗨𝗠 𝗞𝗘𝗞𝗔𝗦𝗜𝗛 𝗜𝗠𝗣𝗜𝗔𝗡𝗞𝗨 𝐒𝐄𝐋𝐄𝐒𝐀𝐈 [𝐏𝐀𝐑𝐓 𝐋𝐄𝐍𝐆𝐊𝐀𝐏] [𝗦𝗽𝗶𝗿𝗶𝘁𝘂𝗮𝗹-𝗥𝗼𝗺𝗮𝗻𝗰𝗲] 𝗙𝗼𝗹𝗹𝗼𝘄 𝗮𝗸𝘂𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱𝗸𝘂:) ⚠️𝗗𝗜𝗟𝗔𝗥𝗔𝗡𝗚 𝗣𝗟𝗔𝗚𝗜𝗔𝗧⚠️ •••• Terbiasa bersama sejak kecil, dan selalu melindungi, dikala ada seseorang yang ingin menyakiti. Semua telah Ibrahim lakukan teruntuk sahabatnya. Perasaan yang selalu dipendam, sampai dirinya dewasa, membuat tekadnya untuk meminta izin perempuan tersebut, untuk menghalalkannya, mencuat ke permukaan. Akan tetapi, tekad itupun pupus, seiring sahabatnya yang melupakan dirinya, membuat Ibrahim pun tidak bisa apa-apa. Patah hati, bahkan tidak lebih sakit saat dilupakan seseorang yang dicintai. Lantas, disaat Ibrahim ingin mengembalikan ingatan sahabatnya, ternyata, ada sosok lain yang menggantikan dirinya, menggeser posisi Ibrahim yang dulunya selalu ada untuk sahabatnya. Dan disaat seperti itulah, sandaran yang paling dibutuhkan oleh seorang anak, yakni-Ibunya. "Allah sudah mengatur jodoh masing-masing setiap insan di dunia, jadi, kalaupun Abang tidak berjodoh dengan Ana, tidak apa-apa, itu artinya, Allah akan memberikan perempuan yang lebih baik untuk Abang kedepannya," tutur Umma Fiya. •••• #penasaran? Langsung cek ya:) Start : 04 Agustus 2021 End : 28 November 2021 𝗖𝗘𝗥𝗜𝗧𝗔 𝗠𝗨𝗥𝗡𝗜 𝗔𝗦𝗟𝗜 𝗗𝗔𝗥𝗜 𝗣𝗘𝗠𝗜𝗞𝗜𝗥𝗔𝗡 𝗦𝗘𝗡𝗗𝗜𝗥𝗜. © Images from pinterest
ZuNaya by zerry_izka
73 parts Complete
[CERITA KE 1] Follow biar Teman bisa baca semua chapter 🤗 🔥kategori : baper stadium akhir🔥 Naya's scene : - Lo orangnya ribet ya Zu! Ngomong irit. Otak gue mesti kerja keras setiap lo ngomong. - Nggak usah sok baik. - Iya pak ustad, serah lo aja. - Bodo amat!! Izzu's scene : - Mn - Ya - Oke - Kamu boleh tak peduli dg ajakanku, tapi jng pernah abaikan panggilan Allah - Aku cuman punya satu aturan, jng pernah marah saat aku ingatkan sholat - Wanita itu untuk dilindungi, bukan untuk dibully Hidup Naya seketika berubah setelah Izzu hadir karena perjodohan mendadak . Gadis nyablak itu selalu tertohok oleh kata-kata si pria teduh yang singkat dan penuh makna. Jleb setiap hari. Seperti langit dan bumi, seperti itulah mereka berdua. Haram berdamai. Menjalani hari-hari dengan momen-momen tak terduga. Naya yang sebodoh teing, Izzu yang sangat peka. Bersatu seperi fullcream dan dalgona. Ada tetapi tak padu. Sayang, Naya tak pernah tahu, Izzu telah jatuh padanya. Hanya saja, lelaki alim yang besar di Mesir itu tak mau mengatakannya. Menyimpannya agar Naya tak merasa canggung. Setelah gangguan dan cobaan dalam hidup mereka, Naya baru menyadari arti Izzu dalam hidupnya. Mereka pasangan sah, tapi bersinggungan saja tak pernah Mereka pasangan sah, tapi hidup dengan banyak aturan Mereka pasangan sah, tapi berdusta pada dua keluarga Mereka pasangan sah, tapi tak menjalani sebagaimana mestinya. Temukan humor receh dalam setiap chap-nya. Semoga ada banyak ilmu keislaman yang dapat diperoleh. Karena ini tidak hanya sekedar cerita mainstream kaleng-kaleng -InsyaAllah, Cinta ini Lillah- Start : 9 Juli 2020 Finish : 11 Oktober 2020
You may also like
Slide 1 of 10
Arshy ✓ cover
Izinkan Aku Menghalalkanmu [END] cover
Mushaf Cinta Dari-Nya [ END ] cover
Halu Benalu ✔ cover
N & N [Selesai] cover
Memeluk Semesta ✓ cover
ZuNaya cover
Menjemput Cinta[A Doctor]✓ cover
Kekasih Halal [TERBIT] cover
ArqaMila cover

Arshy ✓

47 parts Complete

Kisah romansa anak remaja. Mencinta, tetapi tidak bisa berbuat apa-apa. Jangankan menyentuh, memandang pun enggan, karena teringat akan dosa yang memenjara. Hendak menunggu waktunya tiba, tetapi rasa telah membuncah kian bertahtah. Apalah daya, berserah pada-Nya merupakan jalan satu-satunya. Mereka masih berusaha untuk meraih cinta Rabbnya, tetapi tidak elak, mereka juga tengah memendam cinta satu sama lainnya. Namun, bukankah memang seperti itulah cinta? Sebuah fitrah yang sederhana, tetapi rumit di saat yang bersamaan. Sehingga, cukuplah mencinta dalam diam dan juga dalam doa di sepertiga malam. Karena cinta bukan hanya tentang kamu dan dia, tetapi juga melibatkan Sang Maha Cinta, Sang Maha Kuasa. 🎗️ #2 - motivasi - 11/09/2020 🎗️ #3 - Thewattys - 27/08/2020 🎗️ #3 - Motivasi - 09/09/2020 🎗️ #4 - Dreams - 03/09/2020 🎗️ #5 - Motivasi - 07/09/2020 🎗️ #6 - Motivasi - 13/09/2020 🎗️ #6 - Inspirasi - 08/09/2020 🎗️ #7 - Inspirasi - 01/09/2020 🎗️ #8 - Inspirasi - 09/09/2020 © Althaf Sagatha