Mantra Cinta
  • Reads 11,567
  • Votes 364
  • Parts 27
  • Reads 11,567
  • Votes 364
  • Parts 27
Ongoing, First published Jun 16, 2020
Ardan Dirgatama, anak kedua dari keluarga yang ketat peraturan. Peraturan tersebut mengharuskan Ardan beserta kakak dan adiknya berkuliah di bidang hukum atau berprofesi sebagai tentara. Namun hal itu tidak membuat Ardan mengalah dengan keadaan. Ia selalu mencari cara untuk membuktikan bahwa dirinya mampu dan bisa menggapai mimpinya.

Andira Faranisa, anak tunggal dari sepasang suami istri yang berbeda negara dan budaya, yang pada akhirnya harus bercerai. Tuntutan untuk menjadi pengacara seperti jejak sang papa, membuat Andira dilema. Satu sisi, Ia adalah anak tunggal yang harus membahagiakan kedua orang tuanya. Di sisi lain, pengacara bukanlah profesi yang Ia inginkan. 

Keduanya bertemu pertama kali saat SMA dan kemudian menjalin hubungan persahabatan. Entah siapa duluan yang memiliki perasaan lebih, yang jelas perasaan lebih itu menjadi semakin nyata semenjak mereka 'berpetualang' bersama di India.

Ikuti kelanjutan cerita mereka. Dimulai dari masalah keluarga yang serupa, perjalanan cinta, perjalanan karir, yang sedikit banyaknya akan relate dengan cerita kehidupan sehari-hari.

Enjoy!

Dilarang meniru atau mengambil ide cerita tanpa izin. Cerita ini dibuat berdasarkan ide dan kreatifitas penulis. Terima kasih.

Published since November 2020
This is revised edition, June 2021
All Rights Reserved
Sign up to add Mantra Cinta to your library and receive updates
or
#85celebrity
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Kado Untuk Cassandra cover
Hello, KKN! cover
Friska (Tamat) cover
Om Nikah Yuk! cover
Jodohku Bukan Perjaka cover
Stuck on You  cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Dikhianati Kekasih, Dinikahi Bos Galak cover
Dibuang suami, dinikahi dokter tampan cover

Kado Untuk Cassandra

36 parts Complete

"Anak haram dan anak broken home kan nggak ada bedanya. Sama-sama nggak terdidik." Arsyila menertawakan Cassandra yang tidak pernah bertemu dengan ayahnya sedari bayi. Sementara nasib Saddam adalah anak brokenhome jadi sasaran empuk gadis itu untuk membully mereka berdua di sekolah. Tapi tidak dibiarkan begitu saja, akhirnya Saddam melakukan perlawanan yang sangat luar biasa sekali. SIapa pun yang mengganggu Cassandra di sekolah akan dia lawan. Sekalipun nasibnya juga tidak begitu baik.