Love in Boutique [TAMAT]
  • Reads 67,086
  • Votes 7,001
  • Parts 38
  • Reads 67,086
  • Votes 7,001
  • Parts 38
Complete, First published Jun 17, 2020
Zein melamar seorang gadis yang sudah lama berlabuh di hatinya. Begitu juga dengan sang gadis. Suatu hari, setelah Zein lulus kuliah, ia memutuskan untuk melamarnya. Sayangnya, lamarannya ditolak mentah-mentah oleh calon mertua setelah melihat kedatangan sang Opa. Zein frustasi. Tak ada yang bisa mereka lakukan. 

Amira terpaksa meninggalkan ibukota demi sang ayah yang tak mau putrinya berdekatan dengan cucu dari orang yang menyebabkan kehancuran keluarganya. Setelah satu tahun, Amira kembali. Tanpa menyangka,  bahwa orang yang menjemputnya adalah pemuda yang dicintainya. Zein. Amira kira sekembalinya itu akan memberikan hal baik padanya. Kenyataannya, salah. Ia dijodohkan dengan lelaki lain yang nyatanya membatalkan pernikahan secara sepihak, dimana hari pernikahan itu terjadi. Keluarganya kalang kabut mencari pengantin laki-laki pengganti. 

Disitulah, sebuah janji yang pernah terucap dan hampir terkhianati. Akhirnya, tak jadi. 

Penasaran, Amira menikah dengan siapa?? 

Langsung aja ya kawan-kawan.....

Jangan lupa vote and comment nya...
All Rights Reserved
Sign up to add Love in Boutique [TAMAT] to your library and receive updates
or
#394jakarta
Content Guidelines
You may also like
IDOLA GAMBUS - Bingkai Rindu Alkahfi by YooniSRi
42 parts Complete
Sudah Terbit [ Revisi: Judul sebelumnya Days with Sabyan ] SAAT semua orang falling in love kepada Syaza Fadhilah, vokalis Band Religi terkenal yang super cantik dan memiliki suara merdu, Robi Alkahfi, fotografer dua puluh empat tahun yang bekerja untuk Majalah RCK, justru tidak suka. Alasannya sepele, karena Syaza masih sembilan belas tahun. Ia sesumbar tak akan pernah menikahi bocah kecil seperti itu. Hal itulah yang kemudian mendorong temannya menantang Robi mencium Syaza ketika sedang jumpa fans di sebuah cafe dengan memberi imbalan berupa mobil. Tantangan itupun diterima dan tentu saja kejadian itu viral di berbagai socmed dan berita gosip senusantara. Tidak terima putrinya diperlakukan demikian, orang tua Syaza menuntut penjelasan dan meminta Robi menikahi Syaza. Syaza yang marah besar dan Robi yang awalnya hanya iseng, kini harus benar-benar menikah. Dari sinilah, lembaran kisah mereka dimulai. Setelah melalui lembaran kisah sedih, bahagia, tawa dan air mata, pasangan muda yang awalnya sama-sama "tidak suka" ini perlahan menemukan rasa cinta. Namun, kegelisahan menyusup di hati Robi ketika mantan pacar yang dulu melakukan pengkhianatan besar, kembali ke Jakarta. Kecelakaan yang menimpa mereka saat masih pacaran, mengakibatkan mantannya mengalami kebutaan. Robi diminta untuk merahasiakan pernikahannya dan bertanggung jawab atas kesembuhan sang mantan. Akankah pernikahan itu tetap kuat menerjang ombak? Mampukah Naina, mantan pacar Robi, menerima kenyataan pernikahan itu? Sanggupkah Syaza menghadapi kenyataan hubungan Robi dengan Naina di masa lalu? Kisah pasangan muda yang lucu, menggemaskan namun tak jarang harus melalui berbagai ujian kesedihan ini dijamin akan membuatmu senyum dan menangis sekaligus.
Tentang Senja [VERSI REVISI] by aida081202
74 parts Ongoing
[Sequel Ameera] "Jikalau kamu mengajarkan aku pergi saat pergantian hari, aku akan mengajarkanmu menunggu setiap hari." "Tiada yang lebih indah saat berdua bersamamu saling bersujud di atas tanah yang sama, kemudian menengadahkan tangan dengan aamiin yang sama." "Tapi, apakah selamanya akan begitu?" "Harusnya aku yang bertanya seperti itu. Apakah selamanya akan begitu? Bukankah jodoh, rezeki, dan maut sudah menjadi takdir yang tidak dapat diubah?" "Percayalah. Tujuanku hanya kamu. Kamu adalah senja yang selalu kurindukan setiap hari. Kamu adalah senja yang menghangatkan dengan sinar jingga yang selalu memikat mata. Kamu adalah senja tempatku pulang sebelum aku akhirnya mengerti arti pulang yang sesungguhnya." _________________ Senja, suatu keindahan panorama langit di sore hari di saat matahari perlahan tenggelam. Di mana ada seruan Maghrib yang teduh, dan dilanjutkan menggelar sajadah untuk menghadap pencipta. Namun, ini Tentang Senja, Senja Alsya Assyifa, anak pertama dari Raditya dan Ameera, sekaligus sahabat yang dikagumi oleh Arrayyan Ihsan Alfakhri. Rayyan, putra tunggal yang menjadi kebanggaan keluarganya, memilih mengikuti kisah Sayyidina Ali bin Abi Thalib yaitu mencintai dalam diam. Hingga akhirnya ia tak dapat memendamnya lebih lama. Ia ungkapkan segalanya walau ia sadar yang dicintai adalah sahabatnya. Namun, jalannya tak semulus kisah Sayyidina Ali setelah mengungkapkan perasaannya kepada Ayahanda dari Fatimah Az-Zahra. Ada banyak kecewa yang didapat Rayyan. Ada air mata yang terbuang dari orang-orang karena kejujurannya. Akankah kebahagiaan akan berpihak padanya? Akankah ia bisa duduk berdua dan saling memandang senja yang sama? CERITA FIKSI!!!
You may also like
Slide 1 of 20
Jodoh Yang Dinanti √ cover
Menikahi Wanita Pilihan Abi (On Going) cover
Long Love Story cover
Cause I'm JAMILA [SELESAI] ✔️ cover
KAMU! ISTIMEWA cover
BAHTERA HARU [On Going] cover
DIAM DAN RASA [END]✓ cover
HAFSHA - Ketika takdir menggoreskan luka [Terbit] ��✔️ cover
IDOLA GAMBUS - Bingkai Rindu Alkahfi cover
Tentang Senja [VERSI REVISI] cover
Unpredictable Husband cover
Bidadari Dirindu Surga [REVISI]✔️ cover
Pia Untuk Kapten Baret Jingga cover
Salam Rindu dari Gus Rasyid cover
Mencari Hati Aditya  cover
DALAM DIAMKU ADA CINTANYA {END} cover
Khairilija cover
A Melancholy Peak Of Love✔️ cover
Lentera Hati cover
Embun di Sepertiga Malam cover

Jodoh Yang Dinanti √

50 parts Complete

Spin off : Cinta dari Allah Spiritual-Romance Ini tentang Araya Maharani, seorang perempuan yang terkenal memiliki tabiat cuek di sekolahnya. Membuatnya tak memiliki banyak teman. Itupun hanya bisa dihitung jari, meskipun begitu Araya memiliki sahabat baik sekaligus tetangganya, bernama Fahri. Genap berusia 24 tahun, Araya akan dijodohkan dengan seorang laki-laki yang tidak lain adalah Gian Nathan Pranata, sosok lelaki yang selama ini Araya nanti kehadirannya--cinta pertamanya. Namun, atas ketidaktahuannya tersebut Araya memilih menolak perjodohan lalu menerima lamaran Fahri. Tepat saat resepsi pernikahan, Fahri tidak kunjung datang. Hingga menimbulkan banyaknya asumsi buruk dari masyarakat untuk keluarga besar Araya. Akankah Araya menerima dengan lapang siapa laki-laki yang pada akhirnya menikah dengan Araya? Bukan sosok Fahri sebab lelaki itu menghilang tanpa kabar. **** "Namanya juga jodoh, serumit apapun jalannya pasti akan tetap kembali pulang ke rumahnya." Note : Kisah ini akan membawamu merasakan beberapa hal. Ikhlas melepaskan, indahnya sebuah penantian, dan hadiah dari sebuah kesabaran. Cover by : @Dhiya Moon JANGAN PLAGIAT CERITA AKU YA!! 🙂