RE-ZAHRA : After Married
  • Reads 467,786
  • Votes 20,655
  • Parts 66
  • Reads 467,786
  • Votes 20,655
  • Parts 66
Complete, First published Jun 17, 2020
"DASAR DOKTER GILA. NGGAK WARAS. JANGAN SAMPEK GUE KETEMU LAGI SAMA LO"

Namanya Zahra, 

Halwatuzahra Iva Kayla. 

Seorang gadis bar bar serta troublemaker. Memiliki sifat polos yang tiba tiba harus menghadapi kenyataan pahit dalam hidupnya. Ia telah dijodohkan dengan seorang pria pilihan orang tuanya. 

••••

"Kalo jalan tuh pake mata!"

Fahreza Wilman Ramadhan. 

Seorang dokter muda dengan wajahnya yang tampan. Sifatnya terkesan dingin dan tak ingin berbagi. Hidupnya seketika berubah saat seorang gadis polos, kecil, dan menyebalkan telah masuk ke dalam hidupnya. 

Mampukah mereka mempertahankan pernikahannya? Pernikahan yang tak dilandasi dengan cinta. Namun siapa yang tau, bahwa cinta akan tumbuh seiring berjalannya waktu.



Start : 17 Juni 2020
Finish : 16 Agustus 2020
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add RE-ZAHRA : After Married to your library and receive updates
or
#963sedih
Content Guidelines
You may also like
Alisia (END) by aamnlyrllz
54 parts Complete
Romantis Story ‼️ NO PLAGIAT❌ HARGAI PENULIS❤️ Alisia sangat anti atau tidak pernah membicarakan tentang cowok. Bahkan teman-teman sebayanya sampai mengklaim dirinya sebagai wanita yang tidak doyan laki-laki. Jika ditanya mengenai kapan punya pacar? Kenapa kok betah hidup menjomlo? Jawabnya hanya nggak mau terkekang. Sampai pada akhirnya, sang Ayah berniat menjodohkan Alisia dengan seorang pemuda yang beberapa tahun lebih tua dari Alisia. Tentu saja Alisia menolak dengan mentah-mentah niat baik Ayahnya tersebut. Bisa hancur reputasinya jika ada yang tahu bahwa dia dijodohkan. Namun, apakah Alisia akan terus menentang Ayahnya? Menjadi anak durhaka? Dijodohkan? Siapa yang mau? Kita menikah seharusnya dengan orang yang kita cintai dan mencintai kita juga. Ada beberapa hal yang dia takuti jika menikah, contohnya apakah masih bisa maraton drama Korea hingga pagi? Apakah bisa main sama temennya nanti? Alisia harus terima bahwa dia akan dijodohkan dengan seseorang yang dia tidak tahu. Akankah cinta tumbuh di hati Alisia? Cover by @omiii_graphic Start 1 Maret 2021 Finish 14 Maret 2022 Copyright @2021 Amanda Lyrallza High rank: #1 Nikahmuda 30/06/2021 #1 Wattpadautors 2/07/2021 #2 Wattpadauthors 20/4/2021 #10 Romence 3/6/2021 #8 Romence 21/7/2021 #1 Romence 3/08/2021 #1 Alisia 19/08/2021 #2 Fathan 19/08/2021 #1 Wattpadautors 19/08/2021 #2 Romence 25/08/2021 #7 Keluarga 14/09/2021 #10 Menikah 14/09/2021 #3 Perjodohan 22/09/2021 #3 Nikahmuda 22/09/2021 #1 Romantis 19/11/2021 #2 Keluarga 19/11/2021 #1 Menikah 12/12/2021 #1 Romence 30/01/2022 #1 Menikah 24/3/2022 #1 Wattpad 6/4/2022
LILY | Princess Alexander by T_I_T_I_E
48 parts Ongoing
Elizabeth (Eli) adalah seorang wanita yang hidup bahagia bersama suaminya, Albert, dan ketiga putra mereka. Kebahagiaannya semakin lengkap saat ia mengetahui dirinya kembali hamil, berharap kali ini dikaruniai seorang anak perempuan. Namun, semua impiannya hancur dalam sekejap ketika Albert tiba-tiba pulang dengan amarah yang membara, menuduhnya telah berselingkuh. Tanpa diberi kesempatan untuk menjelaskan, Eli diusir dari rumah dengan kejam. Hujan deras mengiringi kepedihannya saat ia tersungkur di depan gerbang mansion, ditinggalkan oleh pria yang paling ia cintai. Dengan hati yang hancur dan bayi dalam kandungannya yang belum sempat ia beri tahu, kini Eli harus menghadapi kenyataan pahit, ketika kehidupannya yang sempurna telah berubah menjadi kehancuran hanya dalam semalam, hal itu terjadi akibat kesalahan pahaman yang bahkan tidak pernah ia lakukan. 16 tahun berlalu... Di sebuah kota kecil yang jauh dari kehidupannya dulu, seorang gadis cantik, bertubuh mungil dan imut berjalan di samping ibunya, Eli. Lily Amora Queenzea Alexander gadis manis berpipi chubby itu, kini sudah berusia 15 tahun, tumbuh dengan penuh kasih sayang, tanpa mengetahui kelamnya masa lalu yang menyelimuti ibunya. Namun, takdir perlahan mempertemukan mereka kembali dengan masa lalu yang telah lama Eli tinggalkan. Akankah kebenaran akhirnya terungkap? Dan apakah Albert masih menyimpan amarah, atau justru menyesali keputusan yang menghancurkan keluarganya selama 16 tahun ini? Langsung baca ceritanya❣️ (Semua gambar yang terdapat di cerita ini bersumber dari Pinterest) (Hanya cerita karangan, yang tidak baik jangan di tiru!)
You may also like
Slide 1 of 10
ADARADEWA2 [END] cover
You My Bucin [End] cover
BxB Oneshoot 🔞⚠️ cover
I'm Alexa cover
Alisia (END) cover
My Sweet Lecturer [Tamat] cover
LILY | Princess Alexander cover
AKRAM ZARA  cover
Gurintan [END] cover
DOSEN DUDA ITU SUAMIKU (Complete ✔️) cover

ADARADEWA2 [END]

44 parts Complete

Niat pergi untuk kembali menjadi pribadi yang lebih baik sepertinya tidak akan berjalan dengan mudah. Adara dibuat kaget saat mengetahui Radewa sang mantan kekasih akan melangsungkan pertunangan belum genap sehari sesampainya dia di Indonesia. Cinta yang belum usai diantara keduanya membuat mereka sama-sama nekad untuk menjalin hubungan kembali. Adara dan Radewa tau, mereka akan kembali melewati masa sulit dengan lawan yang tidak bisa dianggap remeh. Bisakah kekuatan cinta menyatukan mereka, kelak? Atau justru keduanya akan sama-sama menyerah di tengah perjuangan mereka? Ikuti kisah mereka di ADARADEWA 2. note! Baca Ada(Ra)Dewa 1 supaya tidak bingung. start : 16 Januari 2022 End : 17 Juni 2022