Story cover for Orang Miskin Baru by fata-morgen
Orang Miskin Baru
  • WpView
    Reads 12,176
  • WpVote
    Votes 1,510
  • WpPart
    Parts 22
  • WpView
    Reads 12,176
  • WpVote
    Votes 1,510
  • WpPart
    Parts 22
Complete, First published Jun 17, 2020
"Sar, aku mau jadi orang miskin."

Adalah kalimat yang pertama kali kudengar begitu pintu rumahku terbuka. Aku yakin sekali seharusnya hari ini adalah hari Minggu yang tenang di mana aku akan terbangun siang hari ditemani burung-burung menari, suara ayam tetangga berkokok, dan senyuman lebar menyambut dunia.

Tapi semua itu hancur seketika.

Sebab realitanya; Pagi buta begini dengan kaus oblong kedodoran, rambut setengah singa, kantung mata segelap dasar lautan segitiga bermuda dan nyawa yang baru terkumpul sedikit, aku harus mendengar pernyataan gila dari orang paling tajir melintir di sekolahku.

Aku butuh udara segar sekarang.

[]

copyright©️fata-morgen 2020
All Rights Reserved
Sign up to add Orang Miskin Baru to your library and receive updates
or
#2jovin
Content Guidelines
You may also like
True Love??! by Diaaanstari03
75 parts Complete Mature
MOHON MAAF INI MAH YA DILARANG COPAS CERITA INI, SEBAGIAN APALAGI SEMUA NYA, hargai otak ini yang berfikir keras untuk membuat cerita ini Jangan lupa follow dan vote nya, makasih 🤗 ************** Cinta?? cuma 1 kata 5 huruf yang mampu membuat seseorang berubah Gentara Satya Adhitama ( 19thn) Lesta Sei Milanda ( 21thn) -------------------------------------------------------- "Kak" gue tahan tangan dia pas mau nutup pintu. "Ya? Oh jaket ya? Nih" "Hm, kak?" "Apa ge?" "Hmm, gue cuma mau bilang lo ga usah khawatir. Soal perasaan. Gue pastiin gue bakal sayang sama lo, kalo soal cinta gue cuma bisa bilang tunggu dan sabar ya. Gue pasti cinta tapi ga sekarang sekarang" gue usap rambut nya pelan biar dia nyaman. Padahal gue sendiri tegang. "Sekarang lo masuk ke kamar, ganti baju cuci muka langsung tidur ya kak, nice dream" Cuph. High Rank 1 #humorromance (7 - 13 maret 2020) 1 #humorromance (3 - 4 februari 2020) 1 #Lesta (28 januari - 11 februari2020) 1 #babytwins (29 januari - 3 februari 2020) 3 #accident (20 - 24 februari 2020) 3 #youngparents (31 januari - 3 februari 2020) 3 #humorromance (1 februari 2020) 4 #youngparents (29 - 30 januari 2020) 4 #humorromance (31 januari 2020) 5 #accident (9 - 14 februari 2020) 7 #ceritafiksi (13 maret 2020) 8 #ceritafiksi (11 maret 2020) 12 #ceritafiksi (8 februari 2020) 15 #ceritafiksi (7 februari 2020) 16 #ceritafiksi (5 - 6 februari 2020) 17 #ceritafiksi (4 februari 2020) 20 #ceritafiksi (2 februari - 3 februari 2020) 23 #ceritafiksi (1 februari 2020) 28 #ceritafiksi (31 januari 2020) 33 #ceritafiksi (30 januari 2020) 43 #ceritafiksi (28 januari 2020 - 29 januari 2020) -------------------------------------------------------- Cerita pasaran , penulis amatiran , bukan copas asli pemikirin sendiri. Start : 15.09.2019 End : 17.02.2020 Revisi : 02.04.2020 Dari bandung kota kembang
Anna's Secret [END]  by kuyangduid
50 parts Complete
-PROSES REVISI WARNING⚠️ [SEBELUM BACA WAJIB FOLLOW AKUN DAN IG AUTOR YANG TELAH DISEDIAKAN DI BIO] *** Seseorang wanita paruh baya memberikan hadiah cambukan pada anaknya yang melakukan kesalahan sangat kecil, namun dimatanya kesalahan itu terlampau besar. Anaknya menangis dan meminta ampun agar pukulan demi pukulan berhenti, tetapi yang didapatkan malah justru sebaliknya pukulan makin keras dan menerjang tubuhnya. Tetapi karena rasa kebencian perempuan yang melahirkannya, dia tetap bersih kukuh memukul, menendang, mencambuknya bahkan memukul menggunakan tongkat besbol. "Ampun Mahhh, bukan aku yang bunuh ayahhh" ucapnya dengan isakan, ringisan menahan sakit. "KAN SUDAH PERNAH SAYA BILANG SAYA BUKAN MAMAH KAMU!!! KAMU PENYEBAB SUAMI SAYA MATI SEBAGAI BALASAN KAMU HARUS MATI" Menarik rambut perempuan yang sudah terduduk di lantai. Ini adalah kisah seseorang gadis yang meminta kebahagian pada keluarga kandungnya, walaupun keluarganya tidak menginginkan kehadirannya. Karena rasa sayangnya dia rela dijadikan sebagai hewan dan pembantu dirumah. Akankah gadis itu mendapatkan kebahagiaan yang dia inginkan? Atau justru hinaan yang dia dapatkan? Semoga tuhan membuka pintu hati keluarganya. *** kepo ya? mampir dong masa gak hahaha... TIDAK NERIMA PLAGIAT-!!! [JIKA ADA PERSAMAAN TOKOH, COVER, DAN LATAR BELAKANG CERITA ITU MURNI TIDAK TERSENGAJAAN KAWAN!] jangan lupa vote and komen dan sebar link keteman teman kalian ya. follow ig autor. Axrsty_ dan jangan lupa follow akun autor. sampai jumpa🙌🏻 publikasi: 5/7/2021 end: 24/9/2021
ARION [REPUBLISH] | REVISI  by caramelcatcho
23 parts Ongoing
WARNING ⚠️ REPUBLISH CERITA INI SUDAN END NAMUN DALAM PROSES REVISI DAN 85% ALUR BERUBAH DALAM CERITA INI Ravigors adalah geng besar yang berjumlah lebih dari seratus anggota. Di pimpin oleh, Arion Rafealo murid berpengaruh di SMA Lentera Bangsa. Sikap nya yang cuek, urakan, datar, dan suka membolos. Sering keluar masuk ruang BK bersama ketujuh temannya. Di saat hidup nya berjalan dengan baik, namun suatu hari tiba-tiba sang ayah dan ibunya menjodohkan Arion dengan anak dari sahabat ayahnya. Di saat itu hatinya sudah terisi oleh gadis yang ia cintai secara diam-diam selama 3 tahun, di sisi lain Arion ingin menolak namun saat mendengar perkataan dari ayah nya, bahwa perjodohan itu sudah di rencanakan sejak mereka berumur 5 tahun. Anindira Adya gadis dengan segudang prestasi dan pesonanya yang cantik dan ramah. Menjabat sebagai ketua OSIS, menjadi bagian dari dancer lentera school, dan siswi berprestasi nomor satu Lentera Bangsa. Kehidupan Dira berubah saat ibunya tiba-tiba menjodohkannya dengan anak dari almarhum sahabat papa nya. --- "Lo gak ada niatan buat nolak perjodohan ini?" "Awalnya ada, tapi sekarang enggak." "Kenapa?" "Suatu hari lo bakalan tau." ⚠️Warning ⚠️ 📌 Banyak typo yang bertebaran 📌 Jangan membawa cerita orang lain ke lapak ini 📌 Cerita ini asli murni dari pikiran saya sendiri 📌 Dilarang plagiat ❌ mikir alur gak gampang 😌 📌 Mohon maaf terdapat kata-kata kasar 🙏🏻 💌💌💌 Instagram & Tiktok Instagram : @caramelcatcho Tiktok : @nwyds & @caramelcatcho Start : 3 Februari 2022 End : 26 November 2022
You may also like
Slide 1 of 10
True Love??! cover
Anna's Secret [END]  cover
NALLAN  cover
Perjodohan SMA cover
ARION [REPUBLISH] | REVISI  cover
My Cold Ketos cover
Hati Yang Bersuara [ COMPLETED✓] cover
WHY DOES MY BROTHER HATE ME?  [REV] √ cover
OUR PROMISE cover
Aldzi & Azifa | Perjodohan (SUDAH TERBIT) cover

True Love??!

75 parts Complete Mature

MOHON MAAF INI MAH YA DILARANG COPAS CERITA INI, SEBAGIAN APALAGI SEMUA NYA, hargai otak ini yang berfikir keras untuk membuat cerita ini Jangan lupa follow dan vote nya, makasih 🤗 ************** Cinta?? cuma 1 kata 5 huruf yang mampu membuat seseorang berubah Gentara Satya Adhitama ( 19thn) Lesta Sei Milanda ( 21thn) -------------------------------------------------------- "Kak" gue tahan tangan dia pas mau nutup pintu. "Ya? Oh jaket ya? Nih" "Hm, kak?" "Apa ge?" "Hmm, gue cuma mau bilang lo ga usah khawatir. Soal perasaan. Gue pastiin gue bakal sayang sama lo, kalo soal cinta gue cuma bisa bilang tunggu dan sabar ya. Gue pasti cinta tapi ga sekarang sekarang" gue usap rambut nya pelan biar dia nyaman. Padahal gue sendiri tegang. "Sekarang lo masuk ke kamar, ganti baju cuci muka langsung tidur ya kak, nice dream" Cuph. High Rank 1 #humorromance (7 - 13 maret 2020) 1 #humorromance (3 - 4 februari 2020) 1 #Lesta (28 januari - 11 februari2020) 1 #babytwins (29 januari - 3 februari 2020) 3 #accident (20 - 24 februari 2020) 3 #youngparents (31 januari - 3 februari 2020) 3 #humorromance (1 februari 2020) 4 #youngparents (29 - 30 januari 2020) 4 #humorromance (31 januari 2020) 5 #accident (9 - 14 februari 2020) 7 #ceritafiksi (13 maret 2020) 8 #ceritafiksi (11 maret 2020) 12 #ceritafiksi (8 februari 2020) 15 #ceritafiksi (7 februari 2020) 16 #ceritafiksi (5 - 6 februari 2020) 17 #ceritafiksi (4 februari 2020) 20 #ceritafiksi (2 februari - 3 februari 2020) 23 #ceritafiksi (1 februari 2020) 28 #ceritafiksi (31 januari 2020) 33 #ceritafiksi (30 januari 2020) 43 #ceritafiksi (28 januari 2020 - 29 januari 2020) -------------------------------------------------------- Cerita pasaran , penulis amatiran , bukan copas asli pemikirin sendiri. Start : 15.09.2019 End : 17.02.2020 Revisi : 02.04.2020 Dari bandung kota kembang