Semua ketakutan yang tersimpan dengan rapi dengan tidak tahu malunya kembali muncul ke permukaan, membawa semua luka yang telah kucoba untuk tahan selama ini, memanifestasikan diri menjadi sebuah depresi yang menggerogoti secara perlahan. Sanggupkah aku bertahan? Sanggupkah aku keluar? Sanggupkah aku selamat? Remake dari akun @2pm_worldd Start : 23/6/2020 End : -