Story cover for PLAYLIST by inamarlinaaa
PLAYLIST
  • WpView
    Reads 356
  • WpVote
    Votes 25
  • WpPart
    Parts 24
  • WpView
    Reads 356
  • WpVote
    Votes 25
  • WpPart
    Parts 24
Ongoing, First published Jun 25, 2020
Lagu mana yang kamu suka di daftar putar favoritmu? Seberapa relate-kah lagu itu dengan kisah hidupmu?

Yang saya tau, musik adalah melodi yang telah ditata secara beraturan dan hasilnya indah. Sedangkan hidup adalah rangkaian notasi tak beraturan dan susah dirapihkan. Hanya tertata ketika kita mau memperjuangkannya saja.

Musik banyak tertata di playlist, bahagia banyak tertata di ingatan. Hiduplah dengan bahagia, jangan cemas ketika suka dan duka datang tak disangka. Melodi di musik pun tak selamanya tentang suka, kadangkala ada alunan piano ataupun biola yang mampu membuat kita menitikkan air mata.
All Rights Reserved
Sign up to add PLAYLIST to your library and receive updates
or
#387melodi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Melody Tells Everything cover
THOUSAND MELODIES cover
SKY "First Time" cover
Biola Dan Lukisan . cover
Melodi Kehidupan  cover
catharsis cover
NADA KEMATIAN  cover
Serenade in Stillness | Wonbin RIIZE [ END] cover
Cage of Love (Who Causes a Broken Heart?) cover

Melody Tells Everything

28 parts Complete

Selalu ada sebuah pesan hati, cerita diri, dan gambaran emosi yang dinadakan dalam satu melodi. Tidakkah kamu ingin tahu, kisah-kisah seperti apa yang dibuat melodi?