SUNSHINE IS YOU
  • Reads 326
  • Votes 55
  • Parts 8
  • Reads 326
  • Votes 55
  • Parts 8
Ongoing, First published Jun 25, 2020
Apakah kalian pernah mendengar bahwa masa SMA adalah masa yang paling indah?

Tentu, banyak dari kita yang mengaminkan.
Mulai dari kisah persahabatan hingga roman picisan menghiasi masa SMA. Masa di mana kisah kasih terpupuk dan bersemi. Namun, apakah kasih itu nyata? Bisakah dia abadi atau sekejap saja?

Di balik semua kisah itu tetaplah tak ada yang lebih mempermainkan selain kisah kehidupan. Dalam hidup, tak kenal masa segala problema terjadi silih berganti. Ada yang menuai tawa ada pula yang menoreh luka. Terlepas dari itu semua, roda kehidupan harus tetap berputar. Ia juga harus tetap berpendar bagai mentari yang selalu bersinar. Meski nanar pilu terasa, namun senyum harus selalu ada di balik semua luka.

Teruntuk kalian yang sedang merasa gulana, kisah ini hadir dengan bingkai masa SMA yang penuh intrik dan romansa. Sebagai teman dalam waktu luang yang percuma jika disia-siakan.
All Rights Reserved
Sign up to add SUNSHINE IS YOU to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Trapped With My Brother Friend cover
Hello, KKN! cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hyper cover
Dark Love cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Love from Sleeping Beauty  cover

FORBIDDEN DESIRE (21+)

22 parts Ongoing

Tentang nafsu yang tidak pada tempatnya dan bukan pada orang yang seharusnya.