RUMAH BERATAP BOUGENVILLE
  • Reads 97,602
  • Votes 11,075
  • Parts 74
  • Reads 97,602
  • Votes 11,075
  • Parts 74
Complete, First published Jun 30, 2020
Rumah bergaya Belanda kuno tersebut nampak seram kejam dan dingin disaat malam, orang orang sekitar memanggilnya rumah bougenville karena hampir seluruh tampak depan rumah dikelilingi tanaman bougenville yang merambat....


Tapi, tunggu sampai semua penghuninya bangkit dari tidur malam mereka..


Rumah seram itu berubah ramai berisik dengen para penghuni nyentrik serta absurd,


Ada sang Kapten yang terjebak adek-abang zone
  

Ada si peri kapas pemberi pinjaman cuma-cuma ketika tabungan terkuras


Ada si tampan cokiber sang google berjalan


Ada jugaa es serut yang kalau berbicara hanya seuprit


Ada si malika kedelai hitam pilihan yang kami jaga seperti anak sendiri yang selalu sok ganteng (walaupun memang ganteng) bersama kedua teman anehnya membentuk Trio setan yang selalu menjadi tukang kompor di dalam rumah.


Ada lagi dua calon dokter cantik yang memang cantik tapi jauh dari kalem dan lemah lembut keduanya beringas tak bisa disenggol..


Dan yang terakhir ada sang penyejuk mata mantan miss kampus yang agak telat mikir disaat saat genting....


Keseruan hidup mereka agak terganggu setelah mengenal cintaa...



ikuti cerita nyentrik mereka bersepuluh yang tinggal dalam satu atap kebanggan mereka RUMAH BOUGENVILLE serta keseruan akan pemahaman mereka tentang cinta sahabat dan keluarga...

•••••••••••~••••••••••
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add RUMAH BERATAP BOUGENVILLE to your library and receive updates
or
#2hayoung
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
The Power Of Tenten✓ cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
YOU [Fanfiction] cover
FLOWERTEEN | SVT ✔ cover
Hyper cover
Fake Enemy (Junhoe-Rose) cover
Kosan Lujoso •97L cover
 MINE ( JoongDunk )  cover
Now You See Me cover
In The Name of Marriage Contract cover

The Power Of Tenten✓

17 parts Complete

[TAHAP REVISI] Konoha High School atau biasa disebut dengan KHS adalah sekolah menengah atas ternama di Jepang, anak-anak yang bersekolah disana adalah anak dari para pengusaha kaya. Ada juga beberapa anak yang bersekolah disana karena mendapat beasiswa, salah satunya adalah Tenten Mitsashi. Seorang anak yatim piatu yang ditinggalkan oleh kedua orangtuanya saat masih berumur 10 tahun, sejak saat itu dia hidup sendiri dan membiayai hidupnya dengan bekerja paruh waktu di sebuah caffe. Disekolah, dia menyukai seorang pria bernama Neji Hyuuga yang kebetulan satu kelas dengannya. Menurutnya, Neji adalah sosok pria impiannya, mata lavender milik Neji selalu bersinar saat malam hari, sama seperti bulan. Meski Neji tidak menyukai Tenten dan selalu menghadiahi Tenten dengan kata-kata pedasnya, tapi Tenten tidak peduli, dia tetap memperhatikan Neji. Bagaimanakah kisah mereka selanjutnya? Selamat Membaca 🤗