𝐓𝐫𝐞𝐬𝐧𝐨 𝐒𝐥𝐢𝐫𝐚𝐦𝐮 𝐒𝐞𝐥𝐚𝐰𝐚𝐬𝐞
  • Reads 48,192
  • Votes 1,362
  • Parts 6
  • Reads 48,192
  • Votes 1,362
  • Parts 6
Complete, First published Jul 02, 2020
Pada akhirnya cinta selalu menemukan jalannya untuk bersatu. Setelah 10 tahun terpisah tanpa kabar, Ares akhirnya menikahi Venus, mantan kekasihnya yang sudah ditalak tiga oleh suaminya. 

Tidak tahan merasakan cemburu, Thalia istri pertama Ares yang awalnya menyetujui pernikahan itu merasa menyesal akan keputusannya dan menginginkan suaminya menceraikan Venus. Berbagai cara harus dia lakukan untuk memisahkan sang suami dari madunya.

Ares harus mengambil keputusan menyangkut urusan rumah tangganya. Mempertahankan keduanya atau melepas salah satunya seperti keinginan Thalia?
All Rights Reserved
Sign up to add 𝐓𝐫𝐞𝐬𝐧𝐨 𝐒𝐥𝐢𝐫𝐚𝐦𝐮 𝐒𝐞𝐥𝐚𝐰𝐚𝐬𝐞 to your library and receive updates
or
#452patahhati
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Muhasabah Cinta cover
Istri Bar Bar Gus Raffa cover
Sunday Morning cover
SEATAP DENGAN MANTAN cover
Antara Laut dan Luka cover
Nathan Or Arsa ? cover
CINTA di ATAS BARA cover
INVOLVEMENT  cover
favorite hole !!    one shoot  🔞 《renjun harem》                cover
Di Bawah Tahta Sang Mafia [TAEKOOK] cover

Muhasabah Cinta

13 parts Ongoing

Menyandang status janda di usia yang masih muda tidaklah mudah untuk Fatiha, apa lagi ia adalah bunga desa yang banyak disukai para pemuda. Tak hanya gangguan dari mantan suami, godaan dari para lelaki yang mengagumi Fatiha dan cemoohan tetangganya sukses membuat Fatiha ingin pergi, melarikan diri sejauh mungkin. Fatiha tak menyia-nyiakan kesempatan ketika ia mendapat sebuah tawaran pekerjaan di sebuah wisata vila di tempat terpencil. Fatiha bekerja sebagai pengelola tempat wisata tersebut sekaligus bersembunyi dari mantan suaminya. Namun, ujian terbesarnya ternyata bukan dari mantan suami maupun omongan tetangganya, melainkan dari bosnya. Pemilik tempat Fatiha bekerja tiba-tiba datang dan mengusik ketenangannya. Bukan dalam wujud pria tua berperut buncit yang genit menggodanya, akan tetapi seorang aktor terkenal tanah air yang matang dan penuh pesona. Akankah Fatiha bertahan, atau justru memilih kembali melarikan diri?