Gebetan : Gebet Mantan [Terbit]
  • Reads 574,797
  • Votes 26,224
  • Parts 10
  • Reads 574,797
  • Votes 26,224
  • Parts 10
Complete, First published Jul 04, 2020
Freya tidak tahu bahwa menerima peran kontroversial untuk sebuah film membuat kesannya ikut buruk di dunia nyata, terutama karena dituduh terlibat skandal dengan aktor yang sudah berumah tangga. Memutuskan untuk kembali ke kampung halamannya, bertemu kembali dengan Nare berakhir dengan tekad Freya untuk kembali ke pelukan sang mantan.

***

Menerima peran yang cukup kontroversial karena ingin mencoba keluar dari zona nyaman, tidak berbuah manis bagi Freya Mikaela. Dituduh terlibat skandal dengan aktor yang sudah berumah tangga, kesan peran yang dimainkan Freya seakan menjelma menjadi dirinya. Tidak lagi tahan dengan netizen dan wartawan yang terus menuliskan buruk mengenainya membuat Freya memutuskan untuk kembali ke kampung halaman. 

Di rumahnya, Freya dipertemukan dengan pria menawan yang merupakan tetangga sekaligus mantannya-Nare. Tetapi, Nare yang berubah tidak acuh padanya setelah delapan tahun kandasnya hubungan mereka membuat Freya bersemangat, memantapkan diri untuk mendapatkan kembali sang mantan, dan menyambung perasaannya yang belum tuntas. Irsyadi Narendra harus kembali bersama Freya Mikaela, bisa, kan?
All Rights Reserved
Sign up to add Gebetan : Gebet Mantan [Terbit] to your library and receive updates
or
#117bahasa
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Jungkir Balik Dunia Ocha (Selesai) cover
RUMAH;Menata Hati yang Hampir Mati cover
Orang Biasa cover
love you sensei..!!(complete)✔ cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
Tanda Seru cover
Garis Batas cover
Pal in Love  cover
Denial cover
Not Your Princess [End] cover

Jungkir Balik Dunia Ocha (Selesai)

60 parts Complete

Dealocha Karin, mahasiswi yang dijuluki sebagai dewi kampus karena kecantikannya, harus menyimpan rahasia tentang statusnya sebagai istri seorang Tyaga Yosep, seorang pejabat DPR demi menghindari gosip yang tidak diinginkan. *** Dealocha Karin, seorang mahasiswi yang terkenal sebagai Dewi Kampus ternyata telah menikah. Ocha menikah dengan seorang pejabat Bernama Tyaga Yosep. Aga-merupakan seorang politisi-yang bisa dibilang cukup populer karena masih muda dan tampan. Ocha juga berkuliah di kampus dimana Aga dulu berkuliah. Tidak heran jika Aga sering mengisi kegiatan seminar di kampusnya dan dia juga salah satu alumni kebanggaan kampus. Ocha yang menikah muda jelas merasa bahwa dia harus menyembunyikan statusnya dan Aga. Sampai suatu hari, Aga diberitakan terlibat kasus penyuapan. Padahal, Aga merupakan politisi yang terkenal bersih dan jujur. Kabar mengejutkan terjadi karena Aga tertangkap pada operasi tangkap tangan yang dilakukan KPK. Ocha berusaha untuk percaya bahwa Aga hanya dijebak. Dia tahu bagaimana suaminya, dia yakin Aga bukanlah seorang politisi korup. Di saat banyak orang mempertanyakan kredibilitas Aga selama ini, dihakimi oleh netizen, beritanya menjadi heboh, akankah Ocha tetap mempercayai suaminya?