Hijrah Cinta Menuju Cahaya(END)
  • Reads 27,487
  • Votes 4,434
  • Parts 47
  • Reads 27,487
  • Votes 4,434
  • Parts 47
Complete, First published Jul 10, 2020
Ajarkan aku rasa mencintai yang baru
Rasa mencintai Allah, dan Agamaku
Mencintai sesama ciptaanNya, dan Mencintai lingkunganku. 

-Cahaya Salsabilla-

Hijrah itu bukan sekedar niat, tapi di buktikan dengan taat!
Tak ada yang lebih romantis dari sujudnya hamba pada Tuhannya. Menyesal, berdoa, dan bertekad untuk berubah menjadi lebih baik lagi. 
Aku tetapkan dalam hatiku aku ingin berhijrah, Aku ingin hidupku terarah, lebih bermakna, tidak diremehkan, hidup bahagia dunia sampai ke surga-Nya. 
Jangan takut tak ditemani, Jangan takut dijauhi. Karena ada Allah yang Menemani  di setiap langkah kita tuk membenahi diri🍀
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Hijrah Cinta Menuju Cahaya(END) to your library and receive updates
or
#470patahhati
Content Guidelines
You may also like
ALIF (TERBIT) by Sastra_Lara
71 parts Complete
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Apakah seorang anak Kiai harus bisa menjadi penerus kepemilikan pesantren? Ya. Namun, berbeda dengan seorang Haafiz Alif Faezan. Mahasiswa lulusan sarjana kriminologi yang memilih karier sebagai polisi reserse. Sebuah kasus membawa Alif bertemu kembali dengan gadis yang ia cari selama sepuluh tahun ini. Gadis kecil yang pernah ia dekap dalam keadaan sekarat, sekarang tumbuh menjadi perempuan cantik nan penuh kejutan. Pertemuannya dengan sang gadis membawa kemudahan bagi Alif dalam menyelidiki kasus tersebut. Sama halnya, mudah bagi Alif untuk jatuh hati dengan Lahya Deemah, gadis berusia 18 tahun. "Lahya ini anak kecil, mana boleh menikah dengan Gus yang umurnya jauh di atas Lahya?" "Boleh. Bapak kamu sudah merestui." "Apa yang Gus inginkan dari anak kecil seperti Lahya?" "Izinkan saya membimbing kamu dalam dekapan hangat, sampai selamat ke tangan Tuhan." "Tapi, Lahya sudah bertunangan." "Apa yang kamu tunggu dari sebuah penantian yang dia tawarkan, Lahya? Sedangkan saya di sini menawarkan kepastian, namun tak kunjung kamu beri jawaban. Saya semakin takut tenggelam dalam mata itu dan hafalan Quran saya tertinggal mengambang. Sejatinya yang haram takkan mungkin menjadi halal dan suci. Maka dari itu jadilah halal bagi saya, dan saya akan selalu suci untuk bisa menyentuhmu seperti kalam-Nya." '__'__'__' ⚠️DILARANG KERAS MELALUKAN PLAGIASI BERKEDOK TERINSPIRASI⚠️ ⚠️Hak cipta dilindungi Allah Ta'ala⚠️ [Disarankan untuk tidak membaca cerita ini di tempat umum. Dikarenakan dapat mengalami gejala baper, salting, senyum-senyum sendiri, menangis dan emosi disatu waktu] '__'__'__' Start : Juli 2023 End : September 2024
You may also like
Slide 1 of 10
Aisfa Cinta dalam Doa [END] cover
Assalamu'alaikum Mas Santri - END cover
ALIF (TERBIT) cover
DIAM  cover
GUS AZZAM (TERBIT) cover
Uhibbuka Fillah Gus [END] cover
Sujud Terakhir [End] cover
HIJRAHKU [END] cover
IMAM TARAWIH (Terbit✔️) cover
bukan salah jodoh cover

Aisfa Cinta dalam Doa [END]

59 parts Complete

Seperti kata pepatah, berharap kepada manusia adalah patah hati paling disengaja. Hal itu pulalah yang dirasakan oleh Aisfa, mantan badgirl yang sedang memperbaiki dirinya. Ia yang trauma dengan cinta dan pernikahan, mendadak merasakan getaran cinta terhadap Gus Alfatih. Cinta diam-diam itu ia perjuangkan lewat doa sepertiga malam. Nahasnya ia harus menelan pahit kekecewaan di saat mengetahui lelaki yang dicintainya telah dijodohkan. Tak berhenti dari situ kekecewaannya. Rupanya orang tuanya diam-diam menjodohkan dirinya dengan seorang ustadz. Di sisi lain tanpa sepengetahuan orang lain, Gus Alfatih juga mencintai Aisfa dalam diam dan menaruh namanya dalam doa. Akankah cinta yang Aisfa dan Gus Alfatih perjuangkan di langit berakhir dengan sebuah penyatuan?