Story cover for Memahami dari Sudut Pandang ku  by bootifulest
Memahami dari Sudut Pandang ku
  • WpView
    Reads 6
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 6
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Jul 10, 2020
Tidak. Seharusnya tidak menjadi seperti ini. Seharusnya dia bahagia lelaki yang disukainya membalas perasaannya. Bukan. Justru bukan malah rasa di hatinya perlahan berubah menjadi benci ketika lelaki nya mulai menunjukan afeksi romansa.

Tetapi... apa yang sangat sulit dari melihat dirinya sejak dahulu? Mengapa... mengapa baru sekarang setelah ia sudah sepenuhnya menyerah? Ketika sejak 4 tahun lalu diri ini berusaha terlihat di matanya, mengakui di hadapannya walau berujung meminta dirinya mundur, walau ia masih tidak tau malu tetap berkomunikasi sembari berharap lelaki itu berakhir dengan Juita nya.

 Siapa salah? Lelaki nya yang mudah berpindah hati itu, bukan?
All Rights Reserved
Sign up to add Memahami dari Sudut Pandang ku to your library and receive updates
or
#4afeksi
Content Guidelines
You may also like
DEORE [FIN]  by dadodados
32 parts Complete
Sudah cetak selfpub. ISBN 978-602-489-765-9 Diandra mencintainya jauh sebelum wanita itu mengenal kata cinta. Sayangnya Arjuna hanya menyayangi Diandra sebatas sahabat yang sudah selayaknya adik kandungnya. Sampai pada saat Arjuna hendak berangkat ke luar negeri untuk melanjutkan kuliahnya, Diandra melakukan sesuatu yang membuatnya terkejut dan marah. Diandra tidak pernah berhubungan dengan Arjuna setelah itu atau lebih tepatnya Diandra yang tidak mau berhubungan dengannya. Selepas lulus SMA Diandra melanjutkan kuliah di luar kota lalu melanjutkan kuliahnya ke jenjang S2 sebelum kembali pulang karena ibu dan juga adiknya memaksa agar mencari kerja di Jakarta saja. Lalu di sana, di tempat yang sama saat pertama kali mereka bertemu, mereka berjumpa lagi. Kali ini sosok anak laki-laki yang menjadi cinta pertamanya sudah berubah menjadi seorang pria dan dia kembali jatuh cinta pada pandangan pertama untuk yang kedua kalinya. Apakah Diandra akan mengejar Arjuna, pria yang menjadi cinta dan juga patah hati pertamanya atau dia akan kembali menarik diri dan ini menjadi patah hati keduanya dengan orang yang sama? Tapi yang pasti kali ini Diandra akan mendengarkan kata hatinya. _______________________________________________ Tulisan ini dilindungi oleh Undang-undang Hak Cipta Republik Indonesia No. 19 tahun 2002. Dilarang untuk mendistribusikan beberapa bagian atau seluruh tulisan ini dalam bentuk apapun tanpa izin penulis. #3 chicklit 27/10/19 #1 mature 1/11/19 #7 romantis 19/6/21 #1 fiksiumum 19/6/21 #52 romance 19/6/21 #3 hurt 20/6/21 Foto koleksi pribadi Copy right @dadodados
You may also like
Slide 1 of 10
Just See U From Afar cover
DEORE [FIN]  cover
fvck u, goodluck. cover
AKHIR PERJALANAN CINTA AVIANA cover
Read Me! cover
Sebatas Bayangan (COMPLETED)  cover
Sengaja cover
𝐋𝐎𝐎𝐊 𝐀𝐓 𝐌𝐄 • itanaru fanfiction cover
Dear Ex and Mistakes cover
He Was My First Romance cover

Just See U From Afar

10 parts Complete

"lo suka dia ya?" "iya, gue suka dia sejak pertama kali kenal" "trus kenapa gak lo coba deketin?" "karena gue tau dia suka nya sama orang lain" "hah? maksudnya?" "dia pernah curhat ke gue, sejak itu gue putusin buat mendem perasaan gue dalam-dalam" ••••••••••••••••• "Just see u from afar" ini menceritakan seoramg gadis yang menyukai seorang pria. Seorang pria yang dia kenal dari teman-teman nya. Gadis yang hanya bisa menyukai nya dari jauh karena dia tau bahwa laki-laki yang dia sukai ternyata memiliki perasaan pada gadis lain. #baca aja dah, mudah-mudahan gk nyesel, gw gk bisa bikin sinopsis soalnya ?