Wind and Wish
  • Reads 10
  • Votes 1
  • Parts 2
  • Reads 10
  • Votes 1
  • Parts 2
Ongoing, First published Jul 11, 2020
Pernahkah kalian merasa bahwa hidup ini tidak adil? Aku salah satunya yang merasakan hal tersebut. Merasa menjadi manusia paling tidak dikasihi oleh Sang Pemilik.

Sampai sebuah tragedi ketika aku ingin mengakhiri hidup ini. Membawaku bertemu seseorang yang kuanggap BODOH karena menolongku. Kukira dia memang bodoh, nyatanya tidak. 

Dia Reygan Bumantara, menyelematkanku dari tragedi itu dengan kekuatan angin yang dia miliki. Aneh, tidak bisa dicerna akal manusia sekalipun. Perannya sebagai public figure dan aktor terkenal membuatnya berusaha sebisa mungkin menyembunyikan hal tersebut dari khalayak ramai.

Semakin hari hidupku terasa semakin berat saja saat ia masuk ke kehidupanku. Apa hal yang akan ku hadapi kedepannya?

Ini tentang aku, dia, angin dan juga harapan yang pernah dipanjatkan.

©®BananaMint🍑
All Rights Reserved
Sign up to add Wind and Wish to your library and receive updates
or
#944harapan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ARGA : LIMERENCE cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
ALFA  cover
Dia Abangku! cover
VIENNO LAKARSYA cover
My Maid 21+ cover
Starla cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
Sister's Of Antagonis  cover
Lauhul Mahfudz  cover

ARGA : LIMERENCE

31 parts Ongoing

Tentang seorang lelaki gila yang terobsesi dengan adik sepupunya sendiri. 17+ °°° content warning: smoking, alcohol, abusive language, kissing, promiscuity, dark romance, criminal acts, etc.