17 parts Complete Setelah kejadian yang menimpa Eagle Union, masing-masing faksi yang tergabung dalam Azur Lane berusaha untuk menjadi lebih kuat dan mengembangkan senjata-senjata baru demi memperkuat armada. Dalam hal ini, Akagi mengajukan proposal pembuatan Priority Ship atau PR kepada Shikikan, namun ditolak olehnya dengan alasan dapat membahayakan hubungan antar faksi lain.
Suatu saat datanglah tanda-tanda serangan masif yang hendak dilakukan oleh siren. Mengetahui kekuatan armadanya belum cukup, sang Shikikan akhirnya kembali memikirkan rencana Akagi. Bagaimanakah tindakan Shikikan dalam menangkal serangan siren? PR seperti apakah yang dirancang oleh Akagi yang dapat mengubah jalannya pertempuran ini, hingga akibatnya yang ditakuti oleh Shikikan?
Azur Lane - Mirror Ocean, sebuah fanfiction yang menceritakan tentang peperangan besar antara Shikikan bersama para kansen melawan siren, serta hubungan antar faksi yang kembali terancam akibat rencana Akagi.