Sweet Mistake (REPOST)
  • Reads 219,336
  • Votes 8,608
  • Parts 12
  • Reads 219,336
  • Votes 8,608
  • Parts 12
Complete, First published Jul 13, 2020
Mature
[START 14 JULY 2020]

Nindy punya seribu satu alasan kenapa dia sangat menyukai Adinanta Devara. Nindy percaya, kalau suatu hari nanti Adinanta akan membalas perasaannya. Nindy yakin, kalau usahanya tak akan berakhir sia-sia sekali pun pria itu terus menolaknya. 

Sedangkan bagi Adinanta, dia punya seribu satu alasan kenapa dia tak menyukai Nindyta Tania. Adinanta percaya, bahwa ia tak akan terjebak dengan tipu muslihat gadis berwajah polos itu. Dia yakin, bahwa Nindy akan menjauh dengan sendirinya.

Menurut Adinanta, hubungan mereka adalah sebuah kesalahan. Sesuatu yang diawali dengan kesalahan tak akan pernah memiliki akhir yang indah.
All Rights Reserved
Sign up to add Sweet Mistake (REPOST) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Games With Love cover
Makna cover
The Other Woman cover
IRIS  cover
Navigasi Jeno cover
MORAL OF THE STORY cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
abort mission • jayseung - jakeseung cover
Putus Nyambung [END] cover
Just an escape cover

Games With Love

26 parts Ongoing Mature

Andrew penasaran dengan Jeanne Clark-teman adiknya. Ia pikir rasa penasaran itu akan usai ketika ia memutuskan mengenalnya lebih dekat. Tetapi, ternyata tidak sesederhana yang ia pikirkan. Games With Love | The Alexandria #1