Berawal dari anak laki-laki yang hobi sekali menjahili teman perempuannya di kelas. Hampir setiap hari Tata mendengus kesal setiap Yoca mulai sembunyi setiap Tata mencarinya. Mereka seperti tom and jerry, yang tidak pernah absen menciptakan kegaduhan di sekolah. Namun, di samping itu dimana ada Tata pasti ada Yoca. Hingga akhirnya ada hal yang membuat persahabatan mereka renggang dalam kurun waktu yang panjang. Yoca harus keluar kota untuk waktu yang lama. Hingga Tata bertemu dengan sosok baru yang merupakan usaha melupakan Yoca.All Rights Reserved