Nanti, saat aku benar-benar tidak ada dalam kehidupan kalian, jangan menangisiku. Jika kalian melakukannya, aku yang akan tertawa diatas kesedihan kalian dari dimensi baruku. Tapi jika kalian bahagian atas kepergianku, kudoakan semoga kalian segera menjemputku kemari.
1 part