Autumn Love
  • Reads 45
  • Votes 8
  • Parts 4
  • Reads 45
  • Votes 8
  • Parts 4
Ongoing, First published Jul 20, 2020
Dia pikir, hubungan ini akan baik-baik saja hingga ke depannya. Meskipun sesekali ujian datang dan mengusik kisah mereka.

Dia pikir, lama waktu menyatukan mereka, bisa membuat pria itu menjadi mencintainya. Tapi ternyata, tidak akan bisa jika hatinya saja masih berharap pada wanita lain.

Dia pikir, lama waktu berjalan membuat pria itu terbiasa dengan hadirnya, dan mulai menganggapnya ada. Tapi ternyata, tidak. Pria itu bahkan biasa saja dan malah bahagia jika dia tidak ada di sisinya.

Dia pikir, akhir dari kisah ini akan indah. Nyatanya tidak. Karena di tengah jalan ia sudah memilih untuk mundur. Sudah muak dan tidak tahan dengan segala luka yang pria itu torehkan. 

Dan sekarang, dia akan mundur. Mundur secara perlahan. Membiarkan pria itu mendapatkan apa yang diinginkannya. Dan mulai menata hidup yang baru. Siapa tahu, setelah ini akan ada pria yang benar-benar tulus mencintainya, datang dan menawarkan kebahagiaan yang sesungguhnya.

Karya @Penayana
All Rights Reserved
Sign up to add Autumn Love to your library and receive updates
or
#16maple
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Brondong Next Door (TAMAT) cover
Obsession cover
Hello, KKN! cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
IMAJINASI LIAR cover
Give Me Your Sandwich! [END Lengkap] cover
Daddy Sitter 21+ (END) cover
Revenge Marriage (SELESAI) cover
Putri Palsu yang Kembali: Pernikahan Tak Terduga dengan Sang Raja Bisnis cover
Have Fun [21+] cover

Brondong Next Door (TAMAT)

66 parts Ongoing

#Dewasa