Terlanjur Mencintai || SUDAH TAMAT
  • Reads 162,312
  • Votes 11,078
  • Parts 21
  • Reads 162,312
  • Votes 11,078
  • Parts 21
Complete, First published Jul 29, 2020
Mature
Lila pikir dia akan bahagia bersama Dewa, pria yang telah di utuskan sang Ayah menjadi suaminya sebelum sang Ayah meninggal dunia. Lila masih mengingat kata kata sang Ayah bahwa Dewa lah yang akan menjaganya, yang akan selalu ada untuk Lila kapan pun itu. 

Namun, semuanya tidak seperti yang Ayahnya katakan. Dewa adalah pria yang tidak pernah peduli dengannya. Dewa yang selalu tak menganggap dirinya seorang istri. Seandainya Dewa mengerti dengan posisi Lila, seorang gadis yang begitu penurut namun rapuh. Seolah tak ada tujuan hidup hanya karena dirinya begitu hampa. 

Lila pikir Dewa yang akan menjadi tujuan hidupnya. Seseorang yang mampu membuatnya tetap semangat menjalani kenyataan. 

Namun, semuanya hanya semu. Lila yang merasa di sia siakan berhenti untuk berharap kepada Dewa , berhenti untuk menangisi Dewa dan menyerah untuk kisah selanjutnya. 
.....................

" Rasa sakit ini tak akan pernah terobati. Tetapi, walaupun kamu melukai ku hingga aku lelah. Aku tidak pernah menyesal telah mencintai mu. Aku tidak pernah menyesal mengenal mu. Aku tidak menyesal karena telah kamu sakiti. Aku telah jatuh cinta, sampai kapan pun begitu. Hingga akhir sisa nafasku, aku akan selalu mencintaimu, Mas Dewa "
All Rights Reserved
Sign up to add Terlanjur Mencintai || SUDAH TAMAT to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
KARMA -TAMAT- by Soulmate111
82 parts Complete Mature
Aletheia tidak menyangka ia akan mendapat karma secepat ini. Setelah menghina sahabatnya yang hamil diluar nikah ia malah mengalami kejadian yang serupa. Sialnya lagi, ia tidak mengenal laki-laki yang telah memperkosanya hingga hamil. *** Nasib sial tak berhenti mengelilingi Aletheia. Mulai dari orangtuanya yang meninggal, ia yang tak akur dengan saudara kembar satu-satunya, diselingkuhi pacarnya, di ghosting gebetannya, hingga ia yang harus hidup mandiri untuk bertahan hidup tanpa ada orang dewasa yang merawatnya. Meski begitu, Aletheia selalu merasa beruntung dalam hal pertemanan maupun pekerjaan. Karena itu ia tidak pernah merasa menderita meski ia lelah setengah mati mencari uang. Ketika kuliahnya sudah akan selesai dan tinggal selangkah lagi rencana yang selama ini ia susun terlaksana, kesialan datang menghampirinya lagi. Ia diperkosa hingga hamil oleh seseorang yang tak ia kenal. Arshaka dan Arcana. Itulah nama anak kembarnya. Tak sama seperti ibu diluaran sana, Aletheia tidak bisa menyayangi kedua buah hatinya. Namun,ia juga tidak bisa membenci mereka. Keterbatasan ekonomi, kebutuhan yang semakin besar dan hutang dimana-mana membuat Aletheia akhirnya menyerah. Ia akhirnya menyerahkan anak kembarnya kepada orang yang dinilai lebih bisa merawat putra dan putrinya. Keputusan egois Aletheia membawa luka untuk sikembar dan membawa garis takdir yang sempat terputus. Aletheia bertemu kembali dengan orang yang memperkosanya. NOTED. PENUH AIR MATA! 25 Oktober 2022-17 July 2023
You may also like
Slide 1 of 10
WANITA SELUDUPAN SUAMI KU  cover
Secret Love cover
[End] President, Don't Come Over (1vs1)h cover
Obsession cover
KARMA -TAMAT- cover
Akhir dari kisah cover
Hello, KKN! cover
Binar Vs Boss cover
Dark Love cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover

WANITA SELUDUPAN SUAMI KU

49 parts Ongoing

Arhand sudah melakukan hal gila, yang bisa saja menghancurkan rumah tangganya. dia tidak bisa berhenti, Dia terlena dengan kenikmatan yang membuatnya candu. Kesalahan terbesarnya, dia tidak sekedar bermain, Arhand membagi cinta yang seharusnya utuh untuk Della Puspita.