To My Youth || Na Jaemin
  • Reads 2,269
  • Votes 624
  • Parts 20
  • Reads 2,269
  • Votes 624
  • Parts 20
Ongoing, First published Jul 30, 2020
❝Boleh engga sih benci keluarga sendiri?❞

Orang bilang kehadiranku sebagai 'Jimat' tapi nyatanya hidupku lebih seperti sebuah 'Kutukan'

Aku tau kehidupan bukan hanya tentang kebahagiaan, tapi apa hidupku tidak diperbolehkan untuk merasakan arti bahagia?

Ah aku sangat bersyukur, setidaknya Tuhan memberiku kesempatan untuk mengerti arti cinta sesungguhnya.

❝Jangan lukai diri kamu lagi Yoora!❞

❝Kamu gak akan tau rasanya jadi aku! Aku benci diri aku sendiri Na...❞

❝Sshh! Tau ngga? Setiap aku tiup luka di jari kamu, aku selalu berdoa supaya kamu bisa sayangi diri sendiri,❞

❝T-tapi...❞

❝Aku yang akan ngajarin kamu itu semua Yoora...❞

Aku bahkan tidak pernah meminta Tuhan untuk menghadirkan sosok malaikat pelindung, tapi dengan baiknya Tuhan memberiku malaikat-malaikat pelindung untuk menemani hari-hariku yang hitam pekat tanpa secercah cahaya.

Yah benar, itu mereka! 

❝Biarin aku yang jaga kamu!❞

❝Buat apa?❞

❝Apanya?❞

❝Buat apa aku dijaga Jeno? ❞

❝Aku gak akan mungkin ngebiarin mutiara lecet sedikitpun...❞



Rank
#1 Eccedentesiast (19.8.21)
#11 Depressed (27.2.21)
#28 njm. (27.2.21)
#36 ljn. (19.8.21)
#7 Cover Wattpad (19.8.21)


Cover by : me ( I N A C R N N N )
©INACRNNN, 03 August 2020


*SEMOGA MEMBANTU MENENANGKAN HATI KALIAN YANG SELALU TIDAK BAIK-BAIK SAJA*

point cerita ini hanyalah kisah dan sebagian keinginan di kehidupanku yang sekarang aku jalani.
All Rights Reserved
Sign up to add To My Youth || Na Jaemin to your library and receive updates
or
#75depressed
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
JKT48 GRUP CHAT cover
THE BOSS BABY cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
OUR SECRET (SKYNANI X PONDPHUWIN)  cover
Just Married cover
Kisah Tak Sempurna cover
BABY CHANIE cover
antagonis wife [PO] cover
After Graduation cover
Kesayangan Bunda cover

JKT48 GRUP CHAT

60 parts Ongoing

- Berisikan fake chat member jkt48 - Kapal-kapal ghaib - Romance - GxG - Fiksi