She Is My Key (UN1TY)
  • Reads 76,357
  • Votes 7,986
  • Parts 53
  • Reads 76,357
  • Votes 7,986
  • Parts 53
Complete, First published Jul 30, 2020
"Key.. ayo nanti keburu telat."

"Keyna kenapa bajunya berantakan gini?."

"Astaga Keyna Anastasya gimana lu mau dapet pacar kalo jorok gini."

"Key kunyah nasinya jangan disimpen di mulut." 

"Tuhan salah apa aku didunia sebelumnya sampe dikasih temen kayak babi gini." 

"KEYNA! INI BAJU KENAPA DI TARO DI MEJA MAKAN?!" omel seseorang dari arah dapur sembari memegang kaos berwarna putih yang memiliki noda kecap.

Tiap hari, tiap jam bahkan tiap menit omelan darinya adalah makanan wajib yang harus ditelan oleh Keyna.

Semua kehidupannya mulai dari bernafas, makan, sekolah bahkan percintaan diawasi oleh manusia bernama Fenly Zevallo Davindra.

Namun ada satu hal yang tidak bisa Fenly atur dikehidupan Keyna. Apa itu?..

~ranking she is my key~
26/11/21 #1 fenly
26/11/21 #2 un1ty
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add She Is My Key (UN1TY) to your library and receive updates
or
#609friendzone
Content Guidelines
You may also like
Second Life : Ersya  by jeochan_
36 parts Ongoing
[Brothership] [Not bl] Singkatnya tentang Ersya dan kehidupan keduanya. Terdengar mustahil tapi ini lah yang dialami oleh Ersya. Hidup kembali di masa lalu dalam raga yang sama. Mengulang masa lalu dan berniat mengubah masa depan. Ersya seperti diberi kesempatan untuk memperbaiki hidupnya. Ersya tak ingin kejadian di kehidupan pertamanya akan terulang kembali. Kehidupan bersama tiga abangnya dan juga daddynya beserta istri baru daddynya. Tak lupa dengan anak wanita itu yang akan menjadi bungsu baru Leonard. Menggantikan posisinya. Kisah Ersya yang berusaha menerima anggota baru di keluarganya. Ia akan seperti abangnya yang tak menolak kehadiran mereka. Itu pun jika Ersya tidak ingin bernasib sama dengan kehidupan pertamanya. Ersya yang berniat posesif pada adik barunya sama seperti abang-abangnya, sepertinya tak akan terjadi. Karena di kehidupan keduanya ini semua berbanding terbalik. Dimana bungsu baru yang menggantikan posisinya itu tiba-tiba posesif juga padanya. Seakan-akan posisi bungsu di keluarga Leonard tak tergantikan. Yang dulunya ia merasa semua sifat posesif abangnya dan daddynya akan berpaling ke bungsu baru itu, dan membuat dirinya tak terima dan berakhir dengan kejadian yang tidak diinginkan. Kini di kehidupan kedua, Ersya merasa tak kehilangan sifat abang-abangnya yang posesif padanya, malahan bertambah satu. Cerita ini bersifat fiktif belaka. Apabila ada kesamaan alur ataupun nama tokoh, itu hanya sebuah kebetulan semata. Karena cerita ini murni dari saya sendiri. cover : Pinterest.
If I Can't See The Sun √ by LangitBiruAngkasa
66 parts Complete
[ FOLLOW TERLEBIH DULU SEBELUM MEMBACA ] Squel Bintang.. Kembar identik dengan paras tampan yang sangat menggoda iman para kaum hawa harus pindah sekolah dari salah satu Senior School tersohor di Amerika ke Indonesia hanya untuk mewujudkan mimpi mereka berdua yang telah ada sejak kecil. Langit Biru Angkasa adalah sosok cowok berparas tampan dengan mata biru terang layaknya laut itu membuatnya menjadi idola banyak di seluruh sekolah baru nya. Sikap yang sedikit cuek, dingin dan tidak peduli dengan sekitar harus berubah dengan beriringan nya waktu setelah ia menjatuhkan pilihan hati nya ke seorang cewek yang paling populer di kalangan anak kelas sebelas. beda hal nya dengan kembaran langit, Awan Biru Angkasa. Memiliki sikap lebih terbuka ke semua orang, ramah yang membuat hampir seluruh penghuni sekolah menyukai, dan yang paling penting Awan ini adalah siswa yang paling hangat untuk siapapun, baik baru di kenal atau sudah lama di kenal dia akan besikap dengan sangat baik. Akan tetapi, Awan juga menjatuhkan pilihan hati nya yang sama dengan Langit. Sehingga mereka berdua harus bersaing untuk mendapatkan hati sang cewek yang telah membuat hari-hari mereka berkesan selama bersekolah di sana. Siswi populer itu adalah anak jurusan singing yang sudah di akui bakat nya oleh banyak orang. Membuat mereka berdua harus mengerahkan seluruh kemampuan untuk membuat siswi itu melirik ke arah mereka. Sampai suatu ketika, kepala sekolah membuat pengumuman tentang lomba besar yang akan di ikut sertakan di salah satu negara Eropa, German. Sehingga harus membuat pembukaan rekrut group dance yang akan di kirim ke negara tersebut. Langit & Awan yang memiliki bakat dalam dance berlomba untuk bisa mendapatkan kesempatan itu agar impian mereka bisa terwujud sekaligus mencari perhatian dari siswi tersebut. Bisakah Langit & Awan mendapatkan posisi tersebut? Dan juga mendapatkan hati sang cewek? Kota Serang, 31 Desember 2018
SAVE THE BEST FOR LAST [TERBIT] by onyourm__arsh
20 parts Complete
10% dari 100% adalah besar kemungkinan saling jatuh cinta untuk pertemuan dua orang yang di jodohkan. Kalau termasuk, berarti mereka adalah orang yang beruntung. Sisahnya, menolak atau dengan keadaan yang terpaksa. Tapi disini, 10% orang beruntung itu termasuk pada Ella dan Revano. Jatuh cinta saat pertemuan pertama, menikah, hidup bahagia dan kehidupan manis yang ringan termasuk dalam cerita kehidupan kisah cinta mereka. Walau sebenarnya terdapat kisah yang menarik di balik kisah perjalanan panjang mereka hingga bertemu. Dari latar belakang percintaan yang berbeda namun dengan tujuan yang sama yaitu mencari cinta sejati. Mereka menyebutnya save the best for last. "Berapa mantan pacar kamu?" "Dua lusin." "Yah Tuhan, banyak banget! Ella jadi insecure. Ella nggak punya mantan pacar sama sekali." ♡♡♡ Revano Julio Pratama👨‍⚕️ Dokter muda berusia 28 tahun. Merupakan playboy insaf, untuk cinta dia sudah bosan. Sudah 5 tahun lebih dia melajang. Beberapa kenalan perempuan sudah dikenalkan. Tapi sekali lagi, ia tidak merasa cocok. Bukan karena masalah apa, si dokter perfeksionis ini masih saja menunggu calon pendamping yang mampu membuat hatinya bergetar. Rasella Victorina Wijaya👩‍🏭 Engineer berusia 24 tahun cantik dan sukses. Hidupnya sempurna. Namun ada satu yang tidak ia miliki, selama 24 tahun terlahir ke dunia. Yaitu pacar, pasangan hidup. Selama hidup belum pernah berpacaran. Sampai membuat kedua orangtua merasa harus turun tangan untuk masalah yang satu ini. ❤❤❤❤❤ PART SEBAGIAN DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBIT🙏 Endingnya bahagia yang pasti🤗😍 🚫Rating 17+ setelah mereka menikah🚫 Rank : #1 Engineering 27 april 2020 #1 pacaran 12 oktober 2020 #2 Revano 24 juli 2020 #8 dokter 9 september 2020 #2 cogan 28 september 2020 #3 youngadult 3 oktober 2020 #2 doctor 11 oktob
You may also like
Slide 1 of 10
KALILA (NOVEL TERSEDIA DI SHOPEE DAN TIKTOK) cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
Kirana (Tamat)  cover
my hubby is PERFECT BOSS (TERBIT) cover
Second Life : Ersya  cover
If I Can't See The Sun √ cover
FORBIDDEN BONDS cover
Maaf, Cakra! cover
SAVE THE BEST FOR LAST [TERBIT] cover
The Pilot's Wife [END] cover

KALILA (NOVEL TERSEDIA DI SHOPEE DAN TIKTOK)

52 parts Ongoing

Bagi Kalila yang selalu dibanding-bandingkan dengan saudari kembarnya adalah hal yang paling menyebalkan. Di keluarganya, karir lebih penting dibandingkan pernikahan, membuat Kalila harus mengejar karirnya seperti saudari kembarnya yang sudah memiliki usaha sendiri di usia muda. Namun, sayang seribu sayang, kejadian satu malam dengan dosennya sendiri membuat Kalila terpaksa harus menikah di usianya yang baru menginjak usia 21 tahun lantaran kehadiran janin yang tak dia harapkan di rahimnya. Lantas bagaimanakah perjalanan kisah Kalila?