Story cover for The Kindest Thing by sasmiddlex
The Kindest Thing
  • WpView
    Reads 175,429
  • WpVote
    Votes 13,192
  • WpPart
    Parts 67
  • WpView
    Reads 175,429
  • WpVote
    Votes 13,192
  • WpPart
    Parts 67
Complete, First published Aug 01, 2020
Menjadi seorang single daddy bukanlah pekara yang mudah. Membesarkan, mendidik, dan mengasuh anak semata wayangnya, Shaqil Tashanlar ditengah - tengah pekerjaannya sebagai CEO di suatu perusahaan sepatu yang ia rintis bersama sahabatnya dari kuliah, Pamir Kutslubey namanya. 

Menikmati masa - masa strugglenya dan pengalaman rumah tangga yang telah ia lalui, membuat diri Ammar Tashanlar seorang single daddy ini menjadi lebih dekat dengan agamanya dan membuat ia sedikit religius. Hingga pada suatu hari ia dijumpakan dengan seorang wanita berhijab yang merupakan seorang CEO dari perushaan Cypruz untuk berkolaborasi antar dua perusahaan. 

Akankah sesuatu keajaiban akan menunjukkan jalannya ke Dilsha? 

Simak ceritanya disini yaa!
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Kindest Thing to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
IT'S MY FAULT [FIN] by DessyAlbakin
44 parts Complete Mature
Impian terbesar dalam hidup Ghea Adinda, wanita sederhana dan biasa-biasa saja selain menjadi Dokter yang merupakan impiannya sedari kecil, Ghea juga ingin mewujudkan impiannya yang cukup klise yakni menjalin kasih dengan pria yang ia cintai lalu menikah, memiliki anak-anak lucu nan menggemaskan dan membangun keluarga bahagia bersama kekasihnya Namun impian itu seolah lenyap dalam sekejap mata karena sebuah kesalahan yang pernah Ghea lakukan yang begitu berdampak pada hidupnya dan membuatnya harus mengubur dalam-dalam mimpi-mimpi dan masa depan yang ia inginkan. *** Menjadi putra dari seorang pengusaha ternama, Axel Adam Dirgantara, tak serta merta membuat Aldrine merasa berpuas diri dan berleha-leha dengan hanya menikmati harta kekayaan orang tuanya saja. Sedari kecil Aldrine terbiasa hidup penuh kemewahan dan apapun yang ia inginkan selalu dipenuhi oleh kedua orang tuanya. Aldrine juga sudah terbiasa di didik dengan tegas, bertanggung jawab namun penuh kasih agar kelak ketika ia dewasa bisa melanjutkan roda kepemimpinan perusahaan Papanya. Dan sekembalinya Aldrine ke Indonesia untuk menggantikan posisi Papanya sebagai CEO di perusahaan, entah kenapa saat Aldrine bertemu dengan wanita itu yang secara kebetulan bekerja sebagai karyawan di perusahaannya, Aldrine yakin sekali bahwa ia mengenal wanita itu yang baru ia ketahui bernama Ghea. Berawal dari rasa penasaran Aldrine yang terus saja mencari perhatian Ghea meski Ghea tak mengenalnya sampai akhirnya satu rahasia besar pun terkuak antara dirinya dan Ghea. Lantas apa Aldrine dan Ghea memang sudah lama saling mengenal meskipun Ghea tak mengingatnya? Hubungan apa yang sebenarnya mereka miliki disaat status Aldrine kini merupakan seorang suami dari Gisella Rebecca dan status Ghea juga bukan lah wanita lajang, melainkan wanita yang sudah memiliki seorang putri? °°° Sequel #My Bastard Husband DON'T COPY MY STORY!!! ❎ My stories REAL my imagination ✅ Start : 07/12/20 END : 02/05/21
You may also like
Slide 1 of 9
Secretary Wife IDEAL ✔ cover
Contract Marriage [Project Santai] cover
𝐇𝐢𝐝𝐮𝐩 𝐛𝐞𝐫𝐬𝐚𝐦𝐚 𝐂𝐄𝐎 ||  cover
YOUR ADDICT (END/REVISI)  cover
2 Suami Ceo cover
JEBAKAN CEO NAKAL (21+) cover
Stay with Nathan cover
Aku Ingin Nikah! cover
IT'S MY FAULT [FIN] cover

Secretary Wife IDEAL ✔

32 parts Complete Mature

[COMPLETED] Dia yang awalnya hanya sekertaris biasa yang sangat bertanggung jawab penuh dengan profesinya itu, ternyata sama bertanggung jawabnya saat ia sudah menjadi seorang istri. Bukan lagi sekertaris ideal, tapi ia juga sekarang sudah menjadi istri yang ideal. Bagi CEO dengan umur 30 tahun, hal itu merupakan kebanggaan tersendiri memiliki wanita-yang karena suatu insiden menjadikan hidupnya dan hidup sekertarisnya berakhir pada sebuah hubungan sakral. Dan Seorang wanita berumur 26 tahun, yang baru saja mendapat pekerjaan disalah satu perusahaan besar di Dubai membuatnya merasa harus melakukan yang terbaik demi pekerjaan yang sudah dinantikannya, namun karena insiden itu mengharuskan dia membagi dua tanggung jawabnya. Dikantor ia adalah sekertaris bosnya dan di rumah ia adalah istri bosnya juga. Apakah ia sanggup? Menghabiskan 24 jam waktunya dengan CEO yang suka seenaknya itu? Apalagi CEO itu terus saja dikelilingi wanita cantik, apakah hati dan fikirannya masih sanggup menjalankan Dua kewajiban itu? ©2017 #Author #Writing #Marathon Original Story By: sheriligo