Story cover for WANTED by CHYYVOUR
WANTED
  • WpView
    Reads 1,224
  • WpVote
    Votes 509
  • WpPart
    Parts 21
  • WpView
    Reads 1,224
  • WpVote
    Votes 509
  • WpPart
    Parts 21
Complete, First published Aug 08, 2020
2017, meledaknya sebuah pesawat di Teluk Benggala yang menuju ke Indonesia telah melenyapkan nama Arya Ardinata, dimana itu seketika memutuskan hubungan pertunangannya dengan Arum, gadis pujaan Arya.

Lima tahun berlalu setelah peledakan pesawat itu, sebuah kapal feri meledak di Pelabuhan Banyuwangi yang ternyata juga melibatkan Arum. Hal itu berhasil meresahkan Gumelar--seorang pejabat politik yang menjadi kandidat calon presiden--sebab ada rahasia besar yang disimpannya di balik lenyapnya nama Arya Ardinata dan 2 peledakan tersebut.

-----------------

3200-4100 kata setiap bab.

Start: 1 Mei 2022
End: 2 Mei 2023

Copyright © 2022 chyyvour 
Cover by me.
All Rights Reserved
Sign up to add WANTED to your library and receive updates
or
#734spy
Content Guidelines
You may also like
My Roommate Is a Badgirl  by jiaathe
69 parts Complete
(SUDAH TERBIT, TERSEDIA DI GRAMEDIA) Agatha terpaksa tinggal bersama Raka. murid paling teladan dan juga kebanggaan di sekolah. Manusia sedingin es yang memiliki sifat bertolak belakang dengan Agatha. Menurut Raka, Agatha adalah sosok iblis penggoda berwujud wanita cantik. Gadis itu selalu melakukan hal-hal yang membuat iman Raka hampir goyah. Berhadapan dengan Agatha membuat Raka harus mengelus dada setiap harinya. Sedangkan menurut Agatha, Raka terlalu naif dan hidupnya terlalu membosankan untuk seukuran laki-laki. Agatha hampir mengira jika Raka memiliki kelainan. Bagaimana tidak? Laki-laki itu bahkan tetap berwajah datar meski melihat Agatha mengenakan gaun seksi. Untuk itu Agatha selalu berusaha menggoda laki-laki itu guna membuktikan sampai sejauh mana Raka bisa mengabaikan hasratnya sendiri dan berpura-pura 'tidak tertarik' pada dirinya. Rank: #1 in teenfiction (25-09-2021) #1 in remaja (09-10-2021) #1 in sekolah (24-09-2021) #1 in highschool (26-11-2021) #1 in fiksiumum (14-09-2021) #1 in acak (06-10-2021) #1 in laga (06-10-2021) #1 in coolboy (09-10-2021) #1 in getaran (10-10-2021) #1 in toxic (13-10-2021) #2 in teen (29-09-2021) #2 in fiksiremaja (15-09-2021) #2 in chicklit (03-10-2021) #2 in school (13-10-2021) #2 in ceritapendek (20-10-2021) #3 in remaja (06-10-2021) #3 in coolboy (30-09-2021) #3 in chicklit (28-09-2021) #3 in ceritapendek (13-10-2021) #5 in roman (20-10-2021) #8 in humor (23-09-2021) (a cover by Pinterest)
FREE STYLE by bydinaraa
58 parts Complete
🔥FOLLOW DULU SEBELUM BACA, KARENA BEBERAPA PART DI KUNCI Nichol yang merasa bosan dengan hubungannya dengan Sephora semakin dekat dengan Anna, gadis polos dan lembut yang sering menunduk malu, sangat berbeda dengan tingkah pacarnya. Sephora yang merasa tidak terima tetap berjuang mempertahankan hubungannya, tanpa merendahkan harga dirinya tentunya! Tapi, semakin lama ... "Mungkin udah saatnya gue nglepas dia. Capek ... ribet ... kayaknya masa muda gue terlalu berharga buat stuck disatu cowok doang!" ujar Sephora. Setelah mengibarkan bendera putih, muncul sosok Agarish Bumi Dhanurendra. ------------------- Agarish menarik kursi dari meja lain, menaruhnya di sebelah Sephora. "Masih hidup lo, Ra?" Sephora mendengus. "Lo aja yang lebih tua masih hidup, masak gue yang lebih muda mati duluan." Agarish tertawa mengacak gemas rambut Sephora. Ini yang ia sukai, Sephora itu strong dan soft, baddas dan cute diwaktu bersamaan. Rank 1 #fiksiremaja (31-Maret 2021) Rank 1 #dramaremaja (04-Des 2020) Rank 1 #semangat (22-Des 2020) Rank 1 #cintamonyet (22-Des 2020) Rank 1#barbar (23-Des 2020) Rank 2 #kisahsma (30-Des 2020) Rank 1 #young (03-Jan 2021) Rank 1 #getaran (03-Jan 2021) Rank 4 #loveable (05-Jan 2021) Rank 4 #komediromantis (13-Jan 2021) Rank 1 #antagonis (16-Jan 2021) Rank 1 #orangketiga (25-Jan 2021) Rank 1 #gadislugu (22-Feb 2021) Rank 1 #kisahremaja (22-Feb 2021) Rank 1 #badgirl (27-Feb 2021) Rank 1 #ceritapendek (08-Mar-2021) Rank 1 #fiksiumum (14-April-2021)
P R A G M A ✓ (TERBIT & LENGKAP) by siskafbnrti
70 parts Complete
"Papaaaaa!!" Sontak mata Damares membulat sempurna saat gadis kecil itu meneriaki nama 'Papa' menatap mata mungil itu. Ranayya menjadi mengingat apa yang dikatakan Uncle Raka dan Nenek Ani pada-nya. Saat melihat wajah Damares. "Papaaaaa!" tanpa malu dan tanpa tahu, Ranayya memeluk leher Damares. Spontan saja tawuran itu terhenti dan mereka terkejut. Kening Ferdy bahkan berkerut. "Jangan tinggalin Ranayya, Paa," rengeknya. "POLISIIII!!" teriak Nevano ketika melihat polisi dan sirene polisi pun terdengar. Aksi tawuran mereka terhenti. -JAGA JARAK KEMATIAN- #1 Teenfiction (Sabtu, 22 mei 2021) #1 Teenfiction (Jumat, 28 mei 2021) #3 Teenfiction (Sabtu, 8 mei 2021) #2 Teenfiction (Sabtu, 8 mei 2021) #4 Teenfiction (Senin, 10 mei 2021) #5 Teenfiction (Minggu, 16 mei 2021) #4 Teenfiction (Selasa, 18 mei 2021) #2 Teenfiction (Sabtu, 22 mei 2021) #17 Fiksiremaja (Sabtu, 8 mei 2021) #15 Fiksiremaja (Minggu, 9 mei 2021) #9 Fiksiremaja (Jumat 14 mei 2021) #5 Fiksiremaja (Minggu, 16 mei 2021) #2 Fiksiremaja (Selasa, 25 mei 2021) #16 Acak (Jumat, 30 april 2021) #10 Acak (Sabtu, 1 mei 2021) #8 Acak (Rabu, 5 mei 2021) #4 Acak (Kamis, 6 mei 2021) #3 Acak (Sabtu, 22 mei 2021) #2 Mostwantedboy (Senin, 3 mei 2021) #3 Badboy (Kamis, 6 mei 2021) #1 Roman (Senin, 10 mei 2021) #7 Roman (Sabtu, 22 mei 2021) #3 Roman (Sabtu, 22 mei 2021) #1 Masalah (Minggu, 16 mei 2021) #7 Humor (Selasa, 18 mei 2021) #1 Humor (Sabtu, 22 mei 2021) Langsung ke cerita nyaaaaaa 👉 PLAGIAT MENJAUH! CERITA INI REAL HASIL PEMIKIRAN SAYA SENDIRI! APABILA ADA KESAMAAN NAMA TOKOH DAN SEBAGAINYA TANPA DISENGAJA!!
You may also like
Slide 1 of 10
The Innocent [Terbit] cover
Dalam Ribuan Hari Tentang Melukai cover
Chetosia Myrina cover
My Roommate Is a Badgirl  cover
Fake Childish cover
THE LADY HAMMER (Sudah Terbit) cover
FREE STYLE cover
ALBARA [END] cover
P R A G M A ✓ (TERBIT & LENGKAP) cover
The Mission (E N D ✔) cover

The Innocent [Terbit]

16 parts Complete

Juara 2 Event Writora: Get Your Prompt! 🥈 [Part Tidak Lengkap] Kematian Ketua Partai Perjuangan Demokrat, Guritno Adjamada, menjadi masalah baru menjelang pemilu presiden periode selanjutnya. Raka, yang merupakan penjual roti, dituduh melakukan pembunuhan atas kunjungan malamnya di rumah Guritno. Hanya saja, Raka bukan sekadar penjual roti. Demi melindungi jembatan informan mereka, Exintent, sekelompok mata-mata, berusaha keras melarikan Raka ke tempat aman demi mencari bukti asli dari pembunuh sebenarnya. Bagaimana hasil dari pelarian itu? Apakah ia benar- benar tidak bersalah? Atau semua hanyalah pengalihan isu? Cerita ini diikutsertakan pada event Writora: Get Your Prompt! ©Story by Arexass ©Cover by @eealleensgraph ©Arexass ©2022