minimal baca 5 part dulu saja🦋 Lionel Edwin effata, pria yang menggetarkan seluruh manusia dengan keimutannya. Leon, ya itu namanya. Sangat jauh bukan? Tapi dia menyukainya, namun dia tinggal sendirian di dalam hutan. ah, tidak sendirian dia ditemani sosok naga kecil yang bernama Tao. "dengar, Leon tidak boleh kemana mana, kami pergi sebentar. Kami berdua sayang Leon" ujar kedua orangtuanya sambil mengecup kepala Leon dan memberikan Tao yang masih tertidur ke pelukan Leon. Namun sudah hampir lima tahun kedua orangtuanya belum kembali. Leon berfikir ada apa dengan orang tuanya?. Akhirnya Leon pergi menelusuri hutan namun ada hal aneh yang terjadi, dan Leon pun terlempar ke dunia baru yang tidak diketahuinya. Start 18 Juni🌻✨