Story cover for Cold Moon by NEBULA1826
Cold Moon
  • WpView
    Reads 92
  • WpVote
    Votes 33
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 92
  • WpVote
    Votes 33
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Aug 10, 2020
Musim dingin telah tiba, seorang pria berparas tampan yang mengaku bahwa dirinya berasal dari 'Bulan' tiba-tiba datang di kehidupan Syira Meinna--Seorang gadis yang memiliki kekuatan tersembunyi yang tinggal di hutan, guna menyembunyikan kekuatannya dari orang lain--

Xavier Cold Leviatan, nama Pria tersebut, awalnya Syira tidak percaya bahwa Xavier berasal dari bulan, sampai di mana waktunya ia merasa nyaman akan Xavier yang berada di sisinya, dan di saat itu pula Xavier mendapat jalan pulang ke bulan. Xavier sangat senang akan hal itu, tanpa mengetahui ada seorang gadis yang menangis dalam diam, ia tak rela orang yang berada di sisi nya akan pergi meninggalkan nya. 

Siapa yang akan di piih Xavier? Kembali ke bulan dan melanjutkan kehidupannya yang akan mendapat gelar 'Raja' di istana 'Cold' atau tetap bertahan bersama Syira, dan menerima setiap masalah yang akan datang? 

❀-------❄Cold Moon❄-------❀
#6 in Moon[12 agustus 2020]
#142 in Cold[12 agustus 2020]
#90 in Bulan[15 agustus 2020]
#829 in Fantasi[17 agustus 2020]
#51 in Bulan [18 agustus 2020]

©Nebula-W, 2K20
All Rights Reserved
Sign up to add Cold Moon to your library and receive updates
or
#797cold
Content Guidelines
You may also like
Hidden In The Dark by angelhwang968
61 parts Complete Mature
{Dark Romance} Setiap orang pasti memiliki masa lalu, entah itu tersimpan kenangan yang baik atau buruk. Namun bagi Fransisco Salvatore, masa lalu telah mengubah dirinya, menjadi sangat gelap. Fransisco tidak ingat lagi bagaimana dirinya yang ceria. Tidak ada yang mampu menyelami kegelapan dalam hidupnya. Hingga dia bertemu dengan Caitlin Reynalds, perempuan paling dingin yang selalu menyendiri. Perempuan pertama yang berani mendekatinya ketika semua orang memilih untuk menjauh karena takut dengan berandalan seperti dia. Sejak detik itu, Frans sadar kalau Caitlin berbeda. Dia orang yang berhasil menerangi kegelapan dalam hidupnya. Frans merasa sangat bahagia, namun hal itu tak bertahan lama. Ketika dirinya terpaksa harus menjauh demi keselamatan Caitlin. Bahaya sedang mengintainya. Bertahun-tahun berlalu, Frans kembali untuk membalas dendam terhadap dalang yang sudah membuat hidupnya menderita dan bertekad akan membuat Caitlin kembali ke pelukannya. Untuk melindungi Caitlin dari segala bahaya. Frans selalu bersembunyi dalam kegelapan, muncul tanpa diketahui wanita itu. Dia hanya bisa menemui Caitlin di saat-saat tertentu, namun lebih banyak melihat dari jauh, dari kegelapan. Ini tidak akan mudah. Selalu ada pengorbanan. ***** NOTE : CERITA INI HANYA FIKTIF. NAMA, ORGANISASI, TEMPAT, DAN LAIN-LAIN TIDAK BERDASARKAN DUNIA NYATA DAN HANYA BERDASARKAN IMAJINASI PENULIS. PLAGIARISM MENJAUH! DON'T COPY OR PASTE CERITA INI DI PLATFORM MANAPUN. BE WISE!!! ***** Hidden In The Dark ©January 2021 | Angel Hwang All rights reserved
Starlight [ complete ] by koreniverse
100 parts Complete Mature
Rank 1 werewolf 🌟 30 juni 2020 Rank 2 werewolf 🌟 21Desember 2019 Rank 2 werewolf 🌟 15 Januari 2020 R 18+ Skuy, Follow me and found the other ke bar bar an 🌚🌻 #acnesheroin2 Menjadi Seorang Luna itu tidak mudah, terlebih jika kau sendiri hanya seorang gadis muda yang dibawa ke sebuah Pack yang akan menjadi rumah barumu. Menjadi Mate dari seorang Alpha sadis yang misterius, menjadi Luna di Pack baru yang sama sekali tidak kau kenal, dan menjadi target bagi musuh dalam istana itu sendiri. Ini bukanlah kisah biasa, bukan tentang gadis lemah yang tersakiti, bukan tentang orang terbuang. Ini tentang dia, yang mereka sebut sebagai Starlight dan menjadi Bintang dalam malam kelam yang dingin, menjadi penerang kecil yang membawa kebahagiaan. Tentang seorang Pimpinan Delta Pack Legenda yang tiba-tiba menjadi Luna disebuah Pack Besar. * "Kenapa... Kenapa kau pergi? Apa aku ini sebegitu mengerikannya?". "Ti-tidak bukan beg-". "Aku tau monster tidak pantas mendapatkanmu". "Tapi bisakah, monster ini mendapatkan cintamu?" Cerita sang cahaya bintang mencari cinta Awass banyak kisah cinta disini, ayo join baper klub! Cerita yang alur, jalan, pengembangan dan isinya yang seperti ini hanya ada disini lhooo Ga ada yang lain, jadi skuy baca dan vote and Follow me😆 © Copyrighted by koreniverse. Indonesia, Mei 23 2019 and Juni 5 2019. Yang COPAS berarti calon mashok neraka lewat jalur undangan😈😈 WAJIB TINGGALKAN JEJAK, THANK YOU.
You may also like
Slide 1 of 10
DAVINA (COMPLETED) cover
Cold & Sweet Fiance [End] cover
Figuran Novel (END) cover
I'm The Queen of Demon Kingdom || COMPLETED ✔️ cover
FREEZE HEART ✔[END] cover
 Alena & Arka [Terbit] cover
Hidden In The Dark cover
ANGKASA [Sequel Sekasa] (COMPLETED) cover
Starlight [ complete ] cover
Possessive vs Bad Girl [COMPLETED] ✔ cover

DAVINA (COMPLETED)

52 parts Complete

Terbelenggu oleh rasa yang mengikatnya pada seseorang di masa lalu, dan bayang-bayang akan kenangan indah bersama seseorang di masa lalunya memaksa Davina membangun dinding pembatas antara dirinya dan orang-orang yang berada disekitarnya, juga terhadap laki-laki yang datang di kehidupannya. Sikap dingin yang Davina tunjukkan membuat laki-laki yang menyukainya urung untuk mengungkapkan perasaannya dan memilih untuk menguburnya dalam-dalam. Banyak laki-laki yang menyembunyikan perasaan-nya terhadap Davina. Namun, berbeda halnya dengan Naufal, dengan beraninya ia masuk ke dalam kehidupan Davina, selalu mengganggu Davina dan Menjadi Laki-laki termenyebalkan yang pernah Davina temui. Mampukah Naufal membuat Davina bahagia dan menjadikan Davina menjadi miliknya? Atau malah sebaliknya? Naufal kembali membuat Davina terbelenggu dan terjebak dalam perasaannya? Want to know? Let's read this story! DON'T COPY MY STORY! DON'T FORGET TO FOLLOW, VOTE AND COMMENT. *~*~* Started : September 2019 Completed : Juli 2020