Enigmatic Love
  • Reads 427
  • Votes 175
  • Parts 21
  • Reads 427
  • Votes 175
  • Parts 21
Ongoing, First published Aug 15, 2020
Priscilla Zoya Kirania, perempuan yang pertama kali mengenal Cinta. Dia tidak pernah menyangka, bahwa kisah cinta pertamanya begitu rumit. Di setiap perjalanannya dipenuhi berbagai teka-teki yang harus ia pecahkan.

Akankah ia sanggup memecahkan semua teka-teki yang berhubungan dengan hidup dan cinta pertamanya, Bembi Alvaro seorang pria tampan, petakilan, namun baik hati dan sangat pengertian. Tapi, di sisi lain ia adalah seorang laki-laki yang sangat tertutup, begitu banyak rahasia yang ia sembunyikan begitu rapat. Juga terkesan misterius.
--
Sama halnya dengan teka-teki yang seringkali menemani setiap waktu luang Zoya, seperti itu juga hidupnya yang selama ini ia anggap mudah, kini mulai terasa rumit. 

Hanya saja, teka-teki yang menyertai setiap langkahnya kini, ternyata tak semenyenangkan teka-teki dalam sebuah buku tipis yang dulu ia anggap sebagai sesuatu yang menantang pengetahuannya. 

Akankah mungkin Zoya bisa hidup bahagia dengan Bembi Alvaro dan segala hal mengejutkan yang selalu menorehkan luka di hatinya?
All Rights Reserved
Sign up to add Enigmatic Love to your library and receive updates
or
#308teenlitindonesia
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Lauhul Mahfudz  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Starla cover
ALFA  cover
VIENNO LAKARSYA cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
Pewaris Tunggal 1 [NEW VERSION] cover
Cerita 18+Only  cover
My Maid 21+ cover

Lauhul Mahfudz

39 parts Ongoing

" 'Lauhul mahfudz' antara qobiltu atau innalilahi, antara kita dan malaikat izrail, antara kapan dan kafan, dan antara Ar Rahman dan yasin" Menceritakan tentang Afhia Latifah Az-Zahra yang harus masuk pesantren dan di jodohkan dengan anak pemilik pesantren yang bernama Muhammad Zayyan Al Malik. Seorang Fhia yang berjuang karna mengidap penyakit tanpa sepengetahuan keluarga dan temannya kecuali sang adik ipar, Fhia yang harus mengetahui bahwa suaminya mencintai wanita lain, seorang Fhia yang berjuang mendapatkan cinta sang suami. Akankah Fhia bisa meluluhkan hati suaminya? Dan akankah Fhia bisa sembuh dari penyakitnya? "Mungkin ada kata sulit untukku mencintaimu. Jika aku tidak melibatkan Allah dalam perjalananku" -Muhammad zayyan al-malik- "Apa mungkin tidak akan ada kata pantas untukku bersanding denganmu" -Afhia Latifah Az-Zahra-