Sinopsis:
Nayla Az-Zahra adalah nama lengkap seorang wanita cantik nan tangguh. Wanita muslimah ini pernah mengalami pahit manisnya kehidupan. Ia tak pernah menyerah untuk belajar menjadi orang yang sabar dan ikhlas ketika masalah datang menghampirinya. Tepat pada satu tahun yang lalu, saat ia berusia 17 tahun, kedua orang tuanya telah pergi meninggalkannya untuk selama-lamanya. Namun, Allah Maha baik telah mengirimkan orang baik untuk Nayla, yaitu Meysa yang merupakan mama angkatnya. Meysa menyayangi Nayla seperti anaknya sendiri. Begitu pula Nayla, ia sangat menyayangi Meysa. Dari kisah ini, akan banyak pelajaran hidup yang kita dapat, yaitu tentang usaha seorang Nayla untuk menggapai ridho Allah dalam setiap apa yang ia lakukan. Sosok wanita shalihah ini menjadi rebutan dua orang pria yang ada di dekatnya. Siapakah yang nantinya akan menjadi pendamping hidup Nayla? Seorang senior laki-laki yang dingin bernama Dafa Mahendra atau sosok laki-laki yang humble seperti Faizal Riza? Dalam novel ini, semua bab dikemas secara apik agar pembaca tertarik untuk menelusuri ceritanya.
"Waktu yang telah kita jalani hari ini adalah kesempatan yang Allah berikan untuk kita agar bisa menjadi orang yang lebih baik."
~Nayla Az-Zahra
𝘚𝘦𝘳𝘪𝘦𝘴 𝘛𝘳𝘢𝘯𝘴𝘮𝘪𝘨𝘳𝘢𝘴𝘪 𝘬𝘦 6
𝘍𝘰𝘭𝘭𝘰𝘸 𝘥𝘢𝘩𝘶𝘭𝘶 𝘴𝘦𝘣𝘦𝘭𝘶𝘮 𝘮𝘦𝘮𝘣𝘢𝘤𝘢!
𝘚𝘪𝘯𝘰𝘱𝘴𝘪𝘴
Tidak pernah ada dalam kamus hidup Elisa Delphine jika dia harus memasuki novel berjudul Love Poison yang amat dibencinya karena mengangkat tema bxb yang jika melihatnya saja Elisa bisa mual-mual beruntung tidak sampai muntah darah.
Karena dosis obat tidur yang diberikan teman karibnya yang sekarang ia anggap musuh, Elisa harus mengalami tabrakan hebat di lampu merah bahkan hal yang paling membuatnya merasa bersalah ia telah merenggut nyawa seorang bocah laki-laki dari insiden tersebut.
Tapi ketika bangun Elisa sudah mendiami tubuh salah satu pemeran novel tersebut yaitu Valeska Brielle Timothy, tokoh Kakak angkat sang pemeran Uke.
Menyadari orang sekelilingnya berpotensi membuatnya naik darah dengan segala tingkah laku hewan mereka, Elisa yang bad attitude berubah menjadi sosok cegil untuk mengejar-ngejar salah satu pemeran waras disana demi kelangsungan hidup ia.
Tapi bagaimana jika yang ia ambil perhatiannya bukan hanya pria itu? Melainkan beberapa pemeran penting lain.
⚠konflik ringan sekedar hiburan, berisi romance comedy yang menghibur 🤍
Rank!
🥇posesif 25/02/2025
🥇notbl 25/02/2025
🥇cogan 25/02/2025
🥈satire 25/02/2025
🥈normal 25/02/2025
🥈badas 25/02/2025
🥇reverseharem 03/03/2025
Start: 26-10-2024
Finish :-