Story cover for Hello,Sir! by pastakacangmerah
Hello,Sir!
  • WpView
    Reads 52
  • WpVote
    Votes 8
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 52
  • WpVote
    Votes 8
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Aug 30, 2020
Menceritakan tentang perjalanan Anira dalam misi meluluhkan hati Daren.

Sedikit demi sedikit Daren mampu menerima Anira dan melupakan masa lalu nya. Namun, bagaimana jika tiba-tiba saja masa lalu yang ingin di lupakan oleh Daren datang kembali lagi?

Lalu bagaimana dengan Anira?

Yuk, ikuti kisahnya!
All Rights Reserved
Sign up to add Hello,Sir! to your library and receive updates
or
#28daren
Content Guidelines
You may also like
ARCHARANDA by taharaii
13 parts Ongoing
Jeffano Lingga Archaranda, anak laki-laki yang di kenal sebagai berandalan kelas 12 itu menghilang secara tiba-tiba. Bukan hanya meninggalkan kehidupan sekolah dan keluarganya yang tersisa, namun juga gadis yang sempat menemani pada masa-masa terpuruknya. Mohandy Langga Archaranda, adik laki-laki Jeffano yang memiliki rupa mirip dengannya itu harus menjalani kehidupan yang begitu berat. Di tinggal oleh Ibu kandungnya setelah jatuh sakit, ayahnya yang menjadi seorang pecandu alkohol, dan saudara satu-satunya yang ia miliki juga berakhir meninggalkannya sendiri. Namun, hari-harinya yang kelam itu perlahan menghilang dengan kehadiran seorang gadis yang membawa sinar bagi kehidupannya yang gelap. Aila Lenara Nareswari, gadis yang penuh dengan semangat namun memiliki sejuta rahasia itu berhasil meluluhkan hati Jeffano si keras kepala. Satu-satunya yang perempuan yang mengetahui masa kelam seorang berandalan yang hidup dengan mencari masalah. Namun, saat hatinya sudah jatuh untuk pertama kali dengan laki-laki sepertinya, Jeffano justru menghilang entah kemana. Menyisakan ruang kosong yang membuat gadis itu merasa kehilangan sepenuhnya. Dan disaat itu, munculah Archaranda bungsu yang tanpa sadar mengisi ruang kosong di hatinya. Tapi.. Apakah benar Aila mencintai Jeffano? Atau semuanya hanya perasaan simpati semata? Lalu bagaimana dengan perasaannya pada seorang lelaki yang datang tanpa pernah ia duga itu? Apa ia justru mencintai Mohandy? Saat itu Aila sadar, bahwa hidupnya, hanya berputar pada Archaranda. Notes : cerita ini tidak ada kaitannya dengan kehidupan artis di dunia nyata.
You may also like
Slide 1 of 10
Kue Stroberi Tahun Depan  cover
Surrender cover
R E (I) T A N I A cover
K I R A cover
DreamCatcher [ END ] cover
Me,You and the story we went through. cover
PERLINA cover
ARCHARANDA cover
LEITHLEACH cover
Kenangan Berkisah. cover

Kue Stroberi Tahun Depan

9 parts Ongoing Mature

Di dunia yang tak memberinya banyak alasan untuk bertahan, Arnala Radinka Askara menemukan satu hal kecil yang membuatnya tetap hidup-kue stroberi. Manisnya kue itu menjadi pelarian dari kepahitan rumah yang penuh kekerasan dan luka. Di sekolah, Nala adalah siswi berprestasi di bidang akademik, memiliki satu teman yang setia bernama Lia. Hanya Lia-teman sekolah Nala yang tahu bagaimana rasanya pulang ke rumah yang bukan rumah, menghadapi keluarga yang tak memberinya kasih sayang, banyak ketakutan dan luka. Hingga suatu hari, Adran muncul dalam dunianya-seorang lelaki yang diam-diam telah menyukainya selama lima tahun. Lima tahun menyukai Arnala bukanlah waktu yang singkat, dan dalam lima tahun itu, ia sudah tahu segalanya. Tentang rumah yang tak bisa disebut rumah, tentang kesepian yang Arnala sembunyikan, dan tentang satu hal kecil yang membuatnya tetap bertahan-kue stroberi. Adran tak pernah ragu. Ia tahu ia harus melakukan sesuatu. Tapi bisakah seseorang yang selama ini hanya menjadi bayangan benar-benar mengubah hidup seseorang yang hampir menyerah? Namun, apakah kasih sayang sederhana cukup untuk menyelamatkan seseorang yang telah lama kehilangan harapan? Ketika batas antara bertahan dan menyerah Semakin tipis, akankah Nala memilih tetap hidup? Atau ini hanya kisah tentang seseorang yang sudah terlalu lelah untuk melanjutkan segalanya?