99,99
  • Reads 380,022
  • Votes 59,959
  • Parts 114
  • Reads 380,022
  • Votes 59,959
  • Parts 114
Complete, First published Aug 30, 2020
-Ketika dipaksa untuk menjadi cerdas-

"99,99 saja cukup. Tidak perlu 100. Karena kesempurnaan itu hanya milik Tuhan." 
-Adara Mahaputri

Sekolah gila yang memiliki nilai minimum 85. Serta, tidak lebih dari 50 murid dari 500 murid yang akan menjadi lulusan setiap angkatan di sekolah ini; Blue High School. 

Royal Class, kelas khusus murid yang menempati juara sepuluh besar kelas XII. Murid Royal Class angkatan 32 yang terkenal dengan kekompakan, tiba-tiba berantakan. Mereka dibuat saling menyalahkan karena terror dari seseorang; dalang di balik sebuah perpecahan.

Apalagi ketika Rigel, sang murid pindahan, tiba-tiba dikeluarkan.

"Bukan hanya prestasi, tapi mental, kesetiaan, kepercayaan, cinta, dan kasih sayang juga diuji di sini." -99,99

⚠Mengandung bahasa kasar dan kekerasan. Jadilah pembaca yang bijak, ambil hal positif dan buang hal negatif!⚠

¤¤¤¤¤

Start: 14 Oktober 2021
Finish: 14 Juli 2022

High rank:
#1 in seni [21/10/2022]
#1 in anti-mainstream [12/02/2022]
#1 in pintar [20/02/2022]
#1 in persaingan [01/04/2022]
#1 in ujian [14/07/2022]
#1 in iq [26/05/2022]
#1 in smart [24/04/2023]
#1 in ambisius [04/01/2023]
#1 in prestasi [24/04/2023]
#1 in ipa [26/04/2024]
#2 in mimpi [20/05/2022]
#3 in sains [20/02/2022]
#3 in penulis [16/04/2022]
#4 in motivasi [14/01/2023]
#6 in impian [30/10/2022]
#6 in cerdas [18/05/2023]
#7 in sastra [21/04/2022]
#9 in tekateki [03/04/2022]

Coppyringth©Shlvyd
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add 99,99 to your library and receive updates
or
#3sastra
Content Guidelines
You may also like
I'M NOT STUPID! [TELAH TERBIT] ✓ by falcon_art
52 parts Complete
Book 1 "Ada di belakangmu, tampak di matamu, namun buta dalam pikiranmu. Siapakah aku?" Wiraha Dwi Kuncoro. Tidak bisa dipungkiri kalau ucapannya yang hanya sebatas ingin mendemo sekolah lantaran 8 peraturan aneh yang diterapkan di Magnesium High School itu, membuatnya dipertemukan dengan Asfa. Sosok gadis berambut pendek yang sebelah matanya diperban dengan kain lusuh bau amis darah, memberikan sebuah buku kuning berayap kepada Wira dan memintanya untuk segera dibaca. Wira menyebutnya, Kitab Keramat. Sebab ingin menemukan jawaban, Wira pun membacanya tengah malam hingga tanpa diduga ia jatuh dalam lubang mimpi dan hidup bersama 8 makhluk aneh di asrama sekolahnya sendiri. Siapa mereka? Dan bagaimana perjalanan Wira dalam menaklukkan Magnesium High School? STARD : 8 MEI 2022 FINISHED : 18 JUNI 2023 🏅Highrank: #1 in smahitz (6 April 2022) #1 in smahitz (7 Des 2022) #1 in smahitz (28 Maret 2023) #1 in mhs (6 April 2022) #1 in mhs (28 Maret 2023) #1 in prestasi (3 Feb 2023) #1 in stupid (13 Feb 2023) #1 in stupid (30 April 2023) #1 in highschool (23 Juli 2023) #1 in thriller (10 Mei 2023) #1 in thriller (12 Juni 2023) #1 in petualangan (30 Juni 2023) #1 in horor (30 Juni 2023) #1 in detektif (2 Okt 2023) #1 in fiksiremaja (3 Okt 2023) #2 in thriller (18 Jan 2023) #2 in thriller (6 Maret 2023) #3 in smahitz (2 Sept 2022) #3 in thriller (17 Des 2022) #5 in bodoh (26 April 2023) #5 in prestasi (15 April 2022) #5 in stupid (4 Feb 2023) #6 in tekateki (7 Agust 2023) #6 in mysteri (26 April 2023) HAK CIPTA DILINDUNGI ALLAH SWT
You may also like
Slide 1 of 9
IGENIUS cover
Bad & Crazy School (End) cover
School: Re-Search [Terbit] cover
High School Examen [Completed] cover
VIOLET (END) cover
I'M NOT STUPID! [TELAH TERBIT] ✓ cover
Genius High School cover
Hetairoi : The King Of Imperium School cover
MISSION IN SCHOOL [END] cover

IGENIUS

41 parts Ongoing

Selama 2 tahun, tidak ada yang bisa menandingi dan menggeser posisi Krystal sebagai murid terbaik pemegang peringkat paralel tertinggi dari beberapa ribu peserta didik di Mayora. Namun pada tahun ketiga, kedatangan murid baru yang mengikuti tes penempatan mengubah segalanya. Emmanuella O'Hara berhasil menggeser posisi Krystal. Semua orang bertanya-tanya, kenapa itu bisa terjadi? Tak hanya mereka berdua, beberapa peserta didik pemegang paralel lima besar pun ikut mengisi cerita ini-seperti Selena, Aldeo, Daniel dan juga Rhea-anak murid yang terpaksa keluar dari lima besar akibat kedatangan Emma yang tak lama setelah itu ia diduga bunuh diri dari atap sekolah. Kepala sekolah tidak menginginkan kasus kematian Emma tersebar. Itu juga menjadi tanda tanya, apakah memang benar Emma tewas karena bunuh diri, atau mungkin dibunuh? Kalau iya, siapa pelakunya? Start : 01 November 2020 Finish : 26 Juni 2023 #1 sekolah elite 20 jul 23 #3 suspense 24 jul 23