Story cover for Espacio by Sireenie
Espacio
  • WpView
    Reads 511
  • WpVote
    Votes 33
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 511
  • WpVote
    Votes 33
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published Sep 02, 2020
Seyra tak pernah tau kehidupan masa SMA-nya akan jadi seperti ini. Bertemu Rajendra Sagara seakan mengubahnya. Gadis yang selalu mengangkat dagu sombong itu justru bertekuk lutut di hadapanya. 

Persis seperti apa yang di katakan sang sahabat dari kecil tentang pesona Rajendra Sagara yang tak tertahankan. 

Rajendra Sagara memiliki aura penguasa yang kuat seakan tak bisa di ganggu

Tapi, pemuda jangkung itu justru diam tak berkutik jika berurusan dengan Ariendra Keanu. Adik kelas dari SMP Angkasa yang memiliki wajah babyface dengan kerlipan mata setajam elang.



Seyra hanya ingin berteman, tapi yang ada gadis ini di seret masuk ke dalam kehidupan keduanya. 

Di beri jajaran plot twist plot twist yang tak terduga.
All Rights Reserved
Sign up to add Espacio to your library and receive updates
or
#749new
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Love, Life, Line (Completed) cover
Here I'm (E.N.D) cover
Meet Again ; Ketika Kisah Belum Usai [End✓] cover
Untuk Oreo dan Kamu [OG] cover
LANGIT KALA SENJA (Revisi) cover
Stuck With you cover
Meet Me at the Basement cover
Hello, High School [TAMAT] cover
All Eyes On Me cover
MahardiKarina cover

Love, Life, Line (Completed)

41 parts Complete

--FIKSI REMAJA-- COMPLETED. Safira adalah siswi SMA yang bersahabat dengan empat cowok yakni: Elang, Dion, Jerry, dan Ian. Mereka bersahabat sejak kelas 8 SMP. Elang si penggemar astronomi yang pintar, Dion si cowok paling annoying, Jerry si jangkung yang apa adanya, dan Ian si anak band yang kalem. Mereka adalah orang-orang yang membuat masa SMA Safira menjadi lebih bewarna dan hidup. Dengan karakter sahabatnya yang berbeda-beda, Fira--sapaan akrab Safira jatuh cinta dengan salah satu dari mereka. Masalah semakin kompleks ketika di saat yang sama, Fira jatuh hati dengan admin akun resmi LINE. Kisah cinta Fira semakin rumit dan terlalu abu-abu. Hingga pada suatu hari, Fira menemukan sebuah fakta yang mengungkap segala rahasia, ia menemukan sebuah jawaban. Novel ini menceritakan tentang persahabatan, percintaan, dan juga makna hidup.