Story cover for EBYRAIN by Veitra_
EBYRAIN
  • WpView
    Reads 435
  • WpVote
    Votes 191
  • WpPart
    Parts 11
  • WpView
    Reads 435
  • WpVote
    Votes 191
  • WpPart
    Parts 11
Ongoing, First published Sep 06, 2020
Ebyrain, gadis yang selalu menunjukkan senyuman manisnya ke semua orang. Tapi, apa mereka semua tau dibalik senyuman yang indah itu menyimpan sebuah misteri. Misteri yang tak pernah diketahui oleh orang-orang bahkan keluarganya sendiri.

Kedatangan seseorang yang mengaku sebagai kakaknya membuat fakta-fakta yang baru bermunculan.
All Rights Reserved
Sign up to add EBYRAIN to your library and receive updates
or
#80aiden
Content Guidelines
You may also like
Almeyra Azqilla Alana [On Going] by basogoreng1206
27 parts Ongoing
apa kalian tau bagaimana rasanya di benci oleh keluarga sendiri? Tentu saja sangat menyakitkan. Itulah yang dirasakan Meyra selama hidupnya. Hidup nya tidak selalu di penuhi dengan kebahagiaan. Senyumannya selalu di palsukan demi menutupi rasa sakit dan hancur dalam dirinya. Ia yang sedari awal memang tak pernah di inginkan oleh keluarganya, terlebih ayah kandungnya sendiri. Meyra kecil selalu di sayang oleh bunda dan kakak laki-laki nya, tetapi tidak dengan ayah nya. Ayah nya selalu membeda-beda kan kasih sayang nya terhadap anak laki-laki nya dan anak perempuanya. Hingga satu kejadian mengubah segalanya. Satu kejadian kelam yang menewaskan anak bungsu keluarga Abizard. kejadian itu pula, yang menyebabkan tumbuhnya kebencian terhadap Meyra. _________ Delapan tahun berlalu. Kebencian itu belum pudar sedikit pun. rasa benci itu semakin menjadi-jadi seiring berjalanya waktu. Membunuh raga Meyra secara perlahan. Rasanya, untuk sekedar bertahan adalah hal yang sangat sulit untuk di lakukan. _________ Ctarrrr "kenapa kamu tidak mati saja? Kau hidup tak ada gunanya disini!" _________ "Sampai kapan pun, gue bakal benci sama lo!" _________ "Saya menyesal karena telah melahirkan kamu!" _________ "Aku ga pernah minta Berada dan terlahir di dunia yang Kejam ini" -Almeyra Azqilla Alana ~~~~~ Apakah Meyra akan terus bertahan atau menyerah? Cari jawaban dari rasa penasaran kalian disini. Maaf ya kalo cerita nya radak gak nyambung dan pendek pendek, ini cerita pertama aku, jadi harap maklum ya 😅 ⚠️PERINGATAN! MENGANDUNG KATA-KATA KASAR DAN KEKERASAN. JADI, TIDAK UNTUK DITIRU. TYPO BERTEBARAN! (Kata orang kan, tak kenal maka tak sayang. Jadii, yok kenalan dulu sama thothorr^^ DM juga gapapa, kita kenalan. Biar makin deket, oke? Makasihh!)
Hello, Shaka! ( END! ) by by_chocololi
77 parts Complete
Budidayakan membaca deskripsi dan vote di setiap bab cerita yg kalian baca! JIKA BAB ACAK-ACAKAN, WP SAYA SEDANG ERROR❗ Jangan langsung loncat ke end, kasihan pembaca lama yg nungguin end ini lama bgt, sedangkan kalian dengan seenaknya main nge loncat gitu aja. 🚫 DILARANG KERAS UNTUK PLAGIAT! Cerita ini belum direvisi! Revisi nanti kalau gk sibuk! ⚠️ Sebelum membaca, folow terlebih dahulu! ( Nanti saya follback. ) •••••• Dia Shaka, Shaka Alfarizki Dirgantara. Dia adalah seorang laki-laki bermata elang, Shaka adalah laki-laki berhati iblis. Siapapun yg berani mengusik kehidupan nya, maka ia tak segan-segan membunuh orang itu. Laki-laki yang mempunyai darah keturunan Australia itu mampu membuat kaum hawa terpesona dengan paras ketampanannya. "Azalea Michella Reynand." Gadis keturunan Italia dan sedikit campuran darah Indonesia, oea harus di pertemukan dengan Shaka di malam hari ketika ia baru saja pulang dari Italia setelah bertahun-tahun meninggalkan Indonesia. Mereka tidak sengaja bertemu pada suatu malam di dekat sekolah yang dikenal angker dan sudah tua, Lea sangat takut saat melihat Shaka memukuli seseorang dan saat ia mengintip, naasnya ia malah terjatuh dan menimbulkan suara. Shaka mencari keberadaan suara itu dan ternyata ada seseorang yang sedang memergoki nya. Bagaimanakah nasib Lea selanjutnya? Apakah ia akan baik-baik saja? Jika ia tertangkap basah oleh Shaka, apakah Lea bisa bebas dari mafia psyco itu? ***** #WARNING⚠️ -murni dari pemikiran sendiri, nggak ada unsur ngejiplak cerita orang. Cover: pinterest Semua foto berasal dari pin, murni. Start: 03 Mei 2024 finish: 12 April 2025
You may also like
Slide 1 of 9
Dibalik Cermin Keabadian cover
Lotus ⚠️ End cover
Trust cover
Almeyra Azqilla Alana [On Going] cover
Maura Dibalik Senyuman cover
Sweet But Psycho cover
Psikopat Belati hitam [HIATUS] cover
Hello, Shaka! ( END! ) cover
Kesempatan Kedua Mengubah Masa Depan cover

Dibalik Cermin Keabadian

7 parts Complete

Sesosok gadis bernama sora yang kehilangan ingatannya dan tidak pernah menua dan tak bisa mati. Awalnya dia mengira keabadiannya itu sebagai berkah,tapi seiring waktu berlalu, Sora menyaksikan orang orang yang disayanginya pergi, meninggalkan dia seorang diri. Setiap abad yang berlalu, Sora semakin terisolasi, sementara dunia di sekitarnya terus berubah. Dia merasa terjebak di antara kehidupan yang terus bergerak maju dan dirinya yang tak pernah berubah. Meski abadi, Sora merasakan kesepian yang mendalam, merindukan hubungan yang tidak bisa dia pertahankan dan mencari makna hidup di balik keabadian yang tampaknya tak ada ujungnya, hingga ia mngetahui siapa dirinya sebenarnya.