Story cover for My Brother Is An Idol  by DevyRohmahMaryani
My Brother Is An Idol
  • WpView
    Reads 132,147
  • WpVote
    Votes 8,616
  • WpPart
    Parts 60
  • WpView
    Reads 132,147
  • WpVote
    Votes 8,616
  • WpPart
    Parts 60
Complete, First published Sep 06, 2020
📝Baca chapter sesuai urutan tertulis

Jung Yn seorang anak perempuan yang telah bertahun-tahun lamanya tinggal di Indonesia, berpisah dari kedua orangtua dan terlalu nyaman tanpa ada niat ingin kembali ke negara asalnya. Namun suatu hari, mengharuskannya kembali ke Korea atas permintaan sang Ibu. Dan dia mempunyai seorang kakak, ternyata Idol terkenal.

Kepindahan pertamanya, membawanya bertemu seseorang yang sangat dia suka dan idolakan. Akankah, Dia dapat bersatu dengan orang tersebut? Atau kepindahannya justru membawa dia bersama dengan yang lain? Lantas, apakah kakaknya yang juga seorang idol akan membuat hubungan asmara sang adik berjalan mulus? Dan akankah kariernya pun akan berjalan mulus, seperti dia berada di negara tempat dia tumbuh dewasa?

Cerita ini hanyalah karangan dan fiktif belaka. Apabila memiliki kesamaan nama, tokoh, tempat dan alur kejadian hanyalah sebuah kebetulan.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add My Brother Is An Idol to your library and receive updates
or
#679yourname
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dijodohin✔️ [NEW VERSION] cover
Solitude |Na Jaemin cover
[✔] BROTHER-NCT cover
My Brother cover
My Brother[Sequel Mianhae My Brother] cover
From Home (NCT Dream) cover
Star Twin cover
BROTHERLY [END] cover
NAKA DAN NATA ( haechan jaemin) || End  cover
KAKEL OSIS [MARKHYUCK] cover

Dijodohin✔️ [NEW VERSION]

9 parts Complete

[NEW VERSION] [Na Jaemin Fanfiction] WARNING!! MEMBACA CERITA INI DAPAT MENYEBABKAN PENYAKIT JANTUNG DAN BUCIN SECARA BERLEBIHAN! Dijodohin sama kakak kelas sendiri, tapi kalau kakak kelasnya cuekan kaya kak Jaemin gimana? -Nara Published on : 24 April 2018 New version published on : 4 Juni 2023