Akhir Sajak Cinta
  • Reads 88
  • Votes 4
  • Parts 38
  • Reads 88
  • Votes 4
  • Parts 38
Ongoing, First published Sep 08, 2020
Bagi sebagian orang, aku terlihat bodoh,
percaya saja akan ucapan mu,

Bukan hanya perhatian yang diharapkan,
Tapi pengakuan akan hubungan,

Aku lelah mencoba paham,
Terlalu lama habiskan malam,
Dan akhirnya menyesalkan waktu silam,

Sudahi saja ya?
Seperti nya dari awal kau hanya tertarik akan sajak dan perangai,
Tapi tak ingin kan hati dan kepercayaan,

Aku mencoba rela untuk melupakan,
Untuk halau sakit yang mendalam.

"Some thing are best left unsaid"
I know, but......

Ada saat nya ungkapkan sesekali,
Karena orang lain tak bisa langsung paham dengan mau mu.

26-12-2020
All Rights Reserved
Sign up to add Akhir Sajak Cinta to your library and receive updates
or
#79melepas
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
အချစ်၏ဟန်ပန်-𝑻𝒉𝒆 𝑺𝒕𝒚𝒍𝒆 𝑶𝒇 𝑳𝒐𝒗𝒆(Complete) cover
30 AKSARA MAHABBAH [ON GOING] cover
JODOH PAK LURAH  (SELESAI & PINDAH DREAME/INNOVEL) cover
My SIN (GXG iam Lesbian)  cover
My Cutiee|| FIRSTKHAO cover
[Karyakarsa] The Queen Consort cover
Rembulan Yang Sirna cover
Arrogant vs Crazy  cover
The Queen Sheyna (END) cover
Boss And Bitch  cover

အချစ်၏ဟန်ပန်-𝑻𝒉𝒆 𝑺𝒕𝒚𝒍𝒆 𝑶𝒇 𝑳𝒐𝒗𝒆(Complete)

51 parts Ongoing

"ပရော်ပရည်စကားတွေပြောမယ်ဆို တို့လက်ခံစကားမပြောဘူးနော်" "အစ်မကလည်း ကိုယ့်ရဲ့ဇနီးလောင်းကိုတောင်ပြောလို့မရဘူးလား"? "အိုး တော်ပြီ မင်းပြန်လိုက်တော့"!!